Yahoo Poland Wyszukiwanie w Internecie

Search results

  1. 10 sie 2023 · Inilah daftar contoh kata kerja aktif yang biasa digunakan di kehidupan sehari-hari kita. Simak informasi lengkapnya di artikel ini. Dalam pelajaran bahasa Indonesia, pasti kamu sudah tidak asing lagi dengan kata kerja. Sesuai namanya, kata kerja sendiri merupakan kata yang mengandung unsur kegiatan yang sedang dilakukan oleh seseorang.

  2. 22 wrz 2024 · Contoh: Anak-anak bermain di taman. Dia membaca buku. Kucing mengejar tikus. Dalam contoh-contoh tersebut, subjek (anak-anak, dia, kucing) melakukan tindakan (bermain, membaca, mengejar). Kata kerja aktif menunjukkan aksi yang dilakukan subjek secara langsung. Ciri-ciri Kata Kerja Aktif.

  3. 15 lip 2023 · Contoh penggunaan kata kerja aktif dalam kalimat dapat ditemukan dalam kehidupan sehari-hari. Misalnya, dalam kalimat “Saya membantu ibu membersihkan rumah”, kata kerja “membantu” menunjukkan tindakan yang dilakukan oleh subjek “saya” terhadap objek “ibu”.

  4. 5 gru 2023 · Kata kerja aktif biasanya memiliki pola S-P-O (subjek-predikat-objek), di mana subjek adalah pelaku, predikat adalah kata kerja, dan objek adalah penerima tindakan. Contoh Kata Kerja Aktif. Beberapa contoh kata kerja aktif dalam bahasa Indonesia adalah: Membaca. Menulis. Makan. Minum. Bermain. Belajar. Menggambar. Menyanyi. Menari. Berlari.

  5. 25 mar 2024 · 1. Membangun. Merealisasikan atau membuat sesuatu, seperti sebuah bangunan atau konstruksi fisik. Contoh kalimat: Ayah sedang membantu membangun rumah baru kami. 2. Membuat. Menciptakan atau menghasilkan sesuatu dengan menggunakan bahan-bahan atau alat tertentu. Contoh kalimat: Saya suka membuat kue di akhir pekan. 3. Menanam.

  6. Kata kerja aktif adalah kata kerja yang menunjukkan bahwa pelaku dari suatu tindakan atau kejadian tersebut dikenai pengaruhnya secara langsung. Dalam kalimat dengan struktur kata kerja aktif, subjek bertindak atau melakukan suatu aksi.

  1. Ludzie szukają również