Search results
10 sie 2022 · Pada masa awal pandemi Covid-19, MK tetap melakukan tugasnya dalam mengawal konstitusi dan hak konstitusional warga negara melalui persidangan jarak jauh. MK tidak dengan serta merta menghentikan pelayanan dan bahkan MK semakin bergiat melakukan persidangan daring dengan pemanfaatan smart board mini court room yang terdapat pada 53 lokasi yang ...
Di Indonesia, Presiden Joko Widodo telah menetapkan Covid-19 sebagai bencana non-alam nasional dan mengeluarkan sebuah Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perpu) terkait kebijakan dan stabilitas keuangan negara untuk penanganan pandemi Covid-19. Kedua, MK sebagai pengawal konstitusi (the guardian of the Constitution) memiliki peran ...
Tugas dan fungsi MK adalah menangani perkara ketataneg araan atau perkara konstitusional tertentu dalam rangka menjaga konstitusi agar dilaksan akan secara bertanggung jawab sesuai MK.
Dalam paparan berjudul “Pemanfaatan TIK dalam Penanganan Perkara di Mahkamah Konstitusi”, Aprian mengatakan bahwa meski pandemi Covid-19 hingga hari ini masih berlangsung, MK tetap melaksanakan kegiatan sidang dengan tantangan speedy trial untuk menuntaskan perkara segera tanpa meninggalkan fair trial.
13 maj 2020 · Dorongan dan dukungan bagi MK untuk mengambil inisiatif progresif sehingga constitutional complaint dapat diadopsi di Indonesia perlu terus dilakukan demi kemaslahatan warga negara.
29 paź 2021 · Mahkamah Konstitusi (MK) mengabulkan judicial review UU Nomor 2 Tahun 2020 atau yang dikenal dengan Perppu Corona. Sehingga semua pejabat negara tidak ada yang kebal hukum dan tidak bisa berdalih pandemi COVID dalam mengelola keuangan negara sehingga menabrak aturan. Apa alasan MK?
Di tengah kesibukan melaksanakan persidangan pada masa pandemi Covid-19, MK juga bekerja untuk mempersiapkan kelancaran penanganan perkara pilkada 2020 yang diselenggarakan pada 9 Desember 2020. MK berhasil menyusun dan menetapkan dua peraturan yang dijadikan sebagai pedoman.