Search results
10 cze 2013 · Deskripsi yang jelas tentang penyakit, parasit, luka dan maslah-masalah kesehatan yang lain dpat dimanfaatkan untuk meningkatkan keberhasilan dalam pengelolaan ternak kuda. Unsur pertama dalam tatalaksana adalah kebersih ,baik kebersihan kandang maupun kuda itu sendiri.
21 kwi 2016 · Berikut ini adalah macam-macam penyakit yang sering menyerang ternak kuda: 1. Cacingan Cacing gelang atau cacing putih (Ascarids) adalah cacing yang hidup pada usus halus dan merupakan parasit terbesar dalam usus tetapi cacing ini tidak menyebabkan kerusakan pada usus.
Leptospirosis adalah infeksi bagian belakang (pastern) kaki kuda. Leptospirosis adalah penyakit yang menyakitkan dan bisa menyebabkan penebalan kulit, kerontokan rambut, lesu, dan penampilan yang tidak sedap dipandang. Anda bisa mencoba mencegahnya dengan menjaga agar kuda Anda tetap bersih serta tidak memasuki area yang basah dan berlumpur.
10 kwi 2024 · Ada beberapa jenis penyakit yang kerap menyerang pada ternak kuda, yang jika tidak segera ditangani dapat menimbulkan berbagai kerugian hingga kematian ternak. Untuk itu, berikut ini akan kami uraikan tentang beberapa jenis penyakit yang sering menyerang kuda dan cara pengobatannya.
12 cze 2024 · Penyebab yang paling umum adalah kaki yang terlalu kering, yang menyebabkan retakan pada garis putih atau telapak kaki. Penyakit founder dan luka dapat juga menjadi sebabnya. Kepincangan sering kali muncul meskipun mungkin tidak terdekteksi.
12 cze 2024 · Retak Kuku (Hoof Cracks) Konformation, yang tidak baik, kuku rapuh atau luka kaki dapat mengakibatkan retakan vertical atau pecahnya coronet kearah bawah yang dapat menimbulkan rasa sakit ringan sampai berat. Tindakan pengobatan meliputi perlindungan kuku dan pemberian sepatu khusus.
Jika Anda menyadari bahwa kuda Anda berperilaku tidak seperti biasanya dan berjalan dengan cara agak aneh, sebaiknya periksa apakah kuda terjangkit laminitis. Penyakit ini dapat menyerang kuda di segala usia, dan Anda harus mengenali...