Search results
Masjid Kristal Khadija (MKK) adalah sebuah masjid yang berada di kompleks Yayasan Budi Mulia Dua di Yogyakarta. Masjid ini memiliki keunikan pada arsi-tektur dan desain interiornya. MKK sebagai karya seni akan dikaji dengan metode ikonografi.
Masjid Kristal Khadija diambil dari nama isteri Nabi Muhammad SAW., dianggap merupakan perwakilan dari peran seorang wanita tangguh dan setia mendampingi Nabi dalam berdakwah memperjuangkan tegaknya agama Islam.
Masjid Kristal Khadija sebagai karya seni akan dikaji dengan metode ikonografi yang diperkenalkan Erwin Panofsky. Metode ini adalah suatu studi untuk mengungkapkan makna dari suatu karya seni dengan tahapan-tahapan yakni; deskripsi pra ikonografi, analisis ikonografi dan interpretasi ikonologi.
23 kwi 2022 · pengamalan Arsitektur Islam terikat dengan syarat dan prinsip ibadah dalam perspektif Islam.
Estetika Islam: Arsitektur Masjid Perspektif Seyyed Hossein Nasr. san-pesan kehidupan spiritual karena terpancar sifat-sifat Ilahi. Estetika tidak hanya melihat keindahan pada tatanan alam semesta dan struktur tubuh manusia, tetapi juga terhadap suatu bangunan termasuk mengenai arsitektur masjid.
8 paź 2020 · Dimensi Idealitas dan Realitas yang merupakan subjudul buku ini bermakna bahwa substansi yang termuat di dalamnya terdiri dari dua dimensi, yakni (1) dimensi idealitas arsitektur masjid yang...
Karena itu, sepanjang sejarah perkembangan arsitektur, masjid merupakan bentukan arsitektur yang memperoleh curahan optimal dalam hal ketrampilan teknologi, estetika, dan falsafah dalam rangkaian sejarah arsitektur Islam.