Yahoo Poland Wyszukiwanie w Internecie

Search results

  1. Gambus adalah alat musik petik seperti mandolin yang berasal dari Timur Tengah. Paling sedikit gambus dipasangi 3 senar sampai paling banyak 12 senar. [1] Gambus dimainkan sambil diiringi gendang. Sebuah orkes memakai alat musik utama berupa gambus dinamakan orkes gambus atau disebut gambus saja.

  2. 17 gru 2015 · Dengan menggunakan syair-syair kasidah, gambus mengajak masyarakat mendekatkan diri pada Allah dan mengikuti teladan Rasul-Nya. Dengan demikian maka gambus digunakan para muslim imigran menjadi sarana dakwah di nusantara. Langkah ini kemudian diteruskan oleh para ulama untuk berdakwah Islam.

  3. Gambus pertama kali masuk ke Nusantara sekitar tahun 1800-an, dibawa oleh pedagang dari Jazirah Arab yang juga menyebarkan agama Islam dan budaya mereka. Seiring waktu, gambus beradaptasi dengan budaya lokal di Indonesia, sehingga muncul berbagai varian sesuai daerahnya.

  4. Alat musik gambus khas Provinsi Riau adalah hasil akulturasi budaya nusantara dan Timur Tengah. Simak asal, sejarah, cara dan waktu memainkannya.

  5. Gambus mencetuskan genrenya tersendiri dan dimainkan dalam tarian Zapin, sebuah tarian tradisional di negara-negara Asia Tenggara yang mempunyai majoriti masyarakat Muslim. Ia dikenali sebagai gabusi di kepulauan Comoros dan gabbus di Zanzibar

  6. 13 maj 2020 · Gambus merupakan salah satu jenis alat musik tradisional nusantara yang dimainkan dengan cara dipetik. Secara fisik, gambus sekilas menyerupai gitar. Namun, gambus memiliki bentuk yang mirip dengan buah labu dibagi dua. Lalu, apa kawan GNFI tahu dari manakah sebenarnya alat musik Gambus dan bagaimana perkembangannya? Yuk, simak ulasan berikut.

  7. 30 mar 2021 · Ada dua alasan pentingnya gambus dalam ansambel. Pertama, suara dari gambus dikaitkan dengan Islam dan Melayuness. Kedua, penggunaan gambus mengidentifikasi mereka dengan genre spesifik dari musik tradisional Melayu. Di kebudayaan Melayu, Zapin adalah bentuk tarian universal.

  1. Ludzie szukają również