Search results
Nama Tarian Adat Aceh Lengkap Dengan Penjelasannya. Tari Tarek Pukat; Tari Tarek Pukat merupakan salah satu tarian Aceh yang diambil dari kehidupan nelayan pesisir Aceh yakni membuat jaring pukat dan menangkap ikan dengan jaring tersebut.
30 sty 2021 · Tari Sama adalah tari tradisional yang berasal dari dataran tinggi tanah Gayo, Aceh Tenggara. Di mana tari Saman diciptakan oleh Syekh Saman, seorang penyebar agama Islam di Aceh. Oleh karena itu, tarian tersebut diberi nama tari Saman sesuai dengan nama penciptanya.
Tarian tradisional Melayu ini asal mulanya dari Aceh Tenggara tepatnya di dataran tinggi Gayo. Nama Saman diambil dari nama penciptanya dan pengembang tari saman yaitu Syeikh Saman. Ia adalah salah seorang ulama yang menyebarkan agama Islam di Aceh.
18 lip 2024 · TARI Guel adalah salah satu tarian tradisional yang berasal dari budaya Gayo yang berada di dataran tinggi Gayo di Aceh Tengah. Tari Guel ditarikan pada berbagai upacara atau penyambutan tamu, salah satunya yaitu pada acara pernikahan dulunya.
29 maj 2023 · Tarian ini berasal dari suku Gayo di Kabupaten Aceh Tengah, Aceh. Awalnya, Tari Saman dipersembahkan sebagai bentuk rasa syukur dan ungkapan kegembiraan dalam menyambut hasil panen yang melimpah.
Tari guel adalah salah satu khasanah budaya Gayo di Aceh. Guel berarti membunyikan. Khususnya di daerah dataran tinggi gayo, tarian ini memiliki kisah panjang dan unik. Para peneliti dan koreografer tari mengatakan tarian ini bukan hanya sekadar tari. Dia merupakan gabungan dari seni sastra, seni musik dan seni tari itu sendiri.
18 paź 2023 · Tari saman adalah salah satu warisan budaya Indonesia yang patut dibanggakan dan dilestarikan. Tari ini tidak hanya menampilkan keindahan seni dan budaya Aceh, tetapi juga mengandung pesan-pesan positif yang relevan dengan zaman sekarang.