Search results
Tari tradisional dari Aceh ini sering ditampilkan dalam acara-acara penting, termasuk sebagai bentuk penyambutan tamu penting. Tari Seudati ini menjadi salah satu tarian tradisional dari Aceh, yang memiliki makna religius dan budaya yang sangat kuat.
4 wrz 2022 · Berikut adalah ragam tari tradisional Aceh yang masih dilestarikan hingga saat ini. 1. Tari Saman. Tari Saman merupakan tarian tradisional Aceh yang paling terkenal hingga ke mancanegara. Tak heran apabila kemuliaan Tari Saman masuk dalam salah satu warisan budaya tak benda dari Indonesia yang diakui oleh UNESCO.
20 lis 2019 · Tarian Papua barat mempunyai ciri khas yang sangat unik dan etnik. Dengan kostum tradisional khas pedalaman pada masa purba. Tetapi tarian tradisional Papua barat jauh lebih istimewa dengan mempertahankan tradisi dan kehidupan pada masa berburu dan meramu.
Nama Tarian Adat Aceh Lengkap Dengan Penjelasannya. Tari Tarek Pukat; Tari Tarek Pukat merupakan salah satu tarian Aceh yang diambil dari kehidupan nelayan pesisir Aceh yakni membuat jaring pukat dan menangkap ikan dengan jaring tersebut.
25 sie 2022 · Tari Pangkur Sagu ini dibuat agar semua warga Papua mengingat bahwa tradisi memangkur atau budi daya sagu tidak boleh hilang dari peradaban masyarakat adat. Melalui tarian inilah pesan lingkungan diharapkan juga sampai kepada dunia bahwa semua pasti ingin menjaga iklim Papua tetap asri.
6 wrz 2023 · Pada era modern, tari saman dipertunjukkan di panggung besar pada tahun 1970-an. Pertunjukan ini bertepatan dengan festival Pekan Kebudayaan Aceh yang berlangsung di Banda Aceh pada 1972. Tarian ini menyita banyak perhatian masyarakat secara nasional termasuk ibu negara saat itu, Tien Soeharto.
29 maj 2023 · Tari Saman adalah salah satu kekayaan budaya Indonesia yang luar biasa. Kecepatan gerakan, harmoni, dan makna yang terkandung dalam tarian ini membuatnya menjadi daya tarik yang menakjubkan. Melalui Tari Saman, kita dapat mengenal lebih dalam tentang budaya Aceh, rasa persatuan, dan nilai-nilai religius yang dijunjung tinggi. Dengan terus ...