Search results
Artikel tentang tarian dari Aceh. Penejelasan tentang nama tarian Aceh lengkap beserta gambar tarian adat Aceh.
Tari Seudati adalah salah satu tarian tradisional yang berasal dari daerah Aceh. Tarian ini biasanya ditarikan oleh sekelompok penari pria dengan gerakannya yang khas dan enerjik serta diiringi oleh syair dan suara hentakan para penari.
4 wrz 2022 · Berikut adalah ragam tari tradisional Aceh yang masih dilestarikan hingga saat ini. 1. Tari Saman. Tari Saman merupakan tarian tradisional Aceh yang paling terkenal hingga ke mancanegara. Tak heran apabila kemuliaan Tari Saman masuk dalam salah satu warisan budaya tak benda dari Indonesia yang diakui oleh UNESCO.
3 godz. temu · Gerakan Tari Saman mencerminkan keindahan koordinasi dan kekompakan para penarinya. BACA JUGA: Dukung Swasembada Pangan Prabowo, Proyek 2 Bendungan di Aceh Dikebut. Setiap gerakan dilakukan secara serempak dan sinkron, menciptakan pola yang rapi dan harmonis. Hal ini menunjukkan betapa pentingnya kerjasama dan keharmonisan dalam sebuah kelompok.
25 lut 2022 · Tarian berkembang di Aceh, terutama Aceh wilayah pesisir. Saat itu, tarian juga dilakukan untuk menyambut panen atau bulan purnama. Dari sejarahnya, Tari Seudati berasal dari Desa Gigieng, Kecamatan Simpang Tiga, Pidie.
6 wrz 2023 · Sejarah tari saman dari Aceh diperkirakan sudah berjalan selama ribuan tahun. Para sejarawan percaya bahwa tarian ini juga sudah dikenal masyarakat setempat sebelum era kolonial, tepatnya bersamaan dengan masuknya ajaran Islam ke Nusantara.
17 cze 2021 · Tari Saman adalah tari tradisional dari daerah Aceh yang dimainkan secara berkelompok. Tari Saman merupakan tarian yang unik dan sering mendapatkan penghargaan di ajang lomba tari internasional. Tidak kalah dengan tari-tarian dari Bali, Tari Saman juga sudah dikenal di mancanegara.