Search results
6 wrz 2023 · tirto.id - Tari saman dari Aceh memiliki sejarah yang panjang sebelum mendunia dan dipentaskan di acara-acara kesenian global. Warisan budaya masyarakat Gayo ini diperkirakan sudah ada sejak abad ke-13. Tak hanya dikenal dengan gerakannya yang indah dan selaras, tari saman juga terkenal dengan makna filosofi yang dalam.
3 godz. temu · Gerakan Tari Saman mencerminkan keindahan koordinasi dan kekompakan para penarinya. BACA JUGA: Dukung Swasembada Pangan Prabowo, Proyek 2 Bendungan di Aceh Dikebut. Setiap gerakan dilakukan secara serempak dan sinkron, menciptakan pola yang rapi dan harmonis. Hal ini menunjukkan betapa pentingnya kerjasama dan keharmonisan dalam sebuah kelompok.
Tari Saman merupakan seni tari tradisional di Indonesia yang sangat unik dan paling populer di Aceh, disamping tarian tradisional Aceh lainnya seperti tari Seudati, tari Bungong Jeumpa dan tari Ratoh Jaroe.
8 sie 2022 · Tari Saman adalah salah satu tarian Indonesia yang telah ditetapkan sebagai warisan dunia tak berbenda sejak 24 November 2011. Hal ini ditentukan dengan kriteria warisan budaya yang perlu perlindungan secara mendesak. Hal tersebut tentunya menjadi kebanggaan tersendiri bagi masyarakat Indonesia.
25 lut 2022 · Tari Seudati berkembang sejak agama Islam masuk ke Aceh yang digunakan sebagai media dakwah untuk mengembangkan ajaran agama Islam. Tarian mengisahkan berbagai macam hal yang terjadi di masyarakat, supaya masyarakat mengetahui cara memecahkan persoalan bersama-sama.
4 mar 2024 · Banyak warisan budaya Indonesia misalnya Tari Saman dari Aceh. Berikut ini sederet fakta tentang Tari Saman mulai dari sejarah, makna, sampai pakaian.
9 wrz 2021 · Tari Saman mulai populer di Aceh (di luar suku Gayo) pada tahun 1972, ketika Pekan Kebudayaan Aceh (PKA) ke-2 diadakan. Kepopuleran Tari Saman meningkat saat sekelompok penari Saman tampil dalam peresmian Taman Mini Indonesia Indah di Jakarta tahun 1974.