Search results
3 paź 2024 · 1. Tari Kecak, drama tari epik yang mendunia, memiliki akar yang kuat dalam ritual sakral Bali, yaitu tari Sang Hyang. Awalnya digunakan sebagai sarana komunikasi dengan roh leluhur, tari Kecak kemudian berevolusi dengan penambahan cerita Ramayana pada sekitar tahun 1930-an.
8 lip 2022 · Daftar 10 tarian khas Bali yang populer untuk dipentaskan dalam upacara, hingga ditampilkan di hadapan wisatawan sebagai hiburan.
18 lis 2023 · Tari Bali dapat dibedakan menjadi tiga kategori, yaitu tari wali, tari bebali, dan tari balih-balihan. Tari wali adalah tari sakral dan hanya boleh ditampilkan di pura atau tempat suci. Tari bebali adalah tari semi-sakral dan biasanya ditampilkan di halaman pura atau tempat umum.
4 lis 2021 · Tarian Bali menjadi daya tarik bagi wisatawan mancenegara. Pada 2015, UNESCO mengumumkan tiga genre tarian Bali sebagai warisan budaya tak benda kemanusiaan, berikut daftarnya.
Nah, itulah 10 tarian adat Bali yang sekarang masih dipentaskan di daerah asalnya. Beberapa tarian ini sudah terkenal hingga ke mancanegara dan bahkan dipelajari oleh orang asing. Tarian ini ada yang merupakan tarian ritual, ada juga yang berupa tarian selamat datang.
2 gru 2021 · Dalam konvensi Komite Antarpemerintah untuk Perlindungan Warisan Budaya Takbenda pada 29 November hingga 4 Desember 2015 di Windhoek, Namibia, UNESCO mengakui tiga genre tarian tradisional di Bali, Indonesia, sebagai Warisan Budaya Takbenda setelah diusulkan sejak 2011.
11 lut 2021 · Inilah 10 tari tradisional Bali yang bisa menghipnotis Anda dengan kisah dan keindahannya masing-masing! 1. Tari Kecak. Siapa yang tak kenal Tari Kecak? Tari Kecak merupakan salah satu tari tradisional Bali yang sudah sangat populer dan menjadi salah satu pertunjukan khas yang banyak diburu wisatawan.