Search results
24 paź 2024 · 1. Tari Jaipong. Tari Jaipong. [foto/wikipedia] Jaipong merupakan tari tradisional yang terkenal sekaligus telah menjadi identitas kesenian Provinsi Jawa Barat. Dalam berbagai acara di Jawa Barat, tari jaipong tidak luput untuk dipentaskan. Salah satunya, tari ini berperan sebagai penyambut tamu penting dalam maupun luar negeri yang berkunjung.
Tarian Jawa Barat – Provinsi Jawa Barat yang berada di ujung Pulau Jawa terdiri dari mayoritas Suku Sunda dan memang sudah terkenal dengan peradaban yang tinggi sejak dulu. Ini dibuktikan dari banyak penemuan candi dan prasasti peninggalan Kerajaan Hindu serta Budha di wilayah geografis seperti Kerajaan Sunda Galuh, Tarumanegara dan juga ...
Tarian adat Jawa Barat yang umumnya disebut dengan Jaipongan ini adalah sebuah kombinasi beberapa kesenian. Jaipong merupakan gabungan dari wayang golek, pencak silat, tarian ketuk tilu, topeng banjet, serta beberapa elemen seni tradisi lain yang berasal dari Karawang, Jawa Barat.
10 maj 2024 · Dengan menampilkan keindahan gerakan, ekspresi penari, dan lagu yang tepat membuat banyak orang menyukai berbagai tarian tradisional Jawa barat ini. Apa saja tarian dari Jawa Barat yang harus kita lestarikan?
11 gru 2020 · Berikut adalah ulasan tentang Tarian Tradisional Jawa Barat Lengkap dengan Gambar dan Penjelasannya, yuk simak pembahasannya berikut ini..!
28 gru 2023 · Pada artikel ini, Mamikos akan menginformasikan untuk kamu mengenai nama tarian tradisional Jawa Barat yang akan Mamikos lampirkan juga berikut dengan gambarnya. Tari tradisional menjadi salah satu ragam seni dan budaya daerah yang diturunkan dari leluhur atau pendahulu dan wajib untuk dilestarikan. Advertisement.
8 cze 2024 · Mulai dari tari jaipong, tari topeng, tari ketuk tilu, dan banyak lainnya. Jika penasaran apa saja tarian Jawa Barat, berikut ini adalah ulasannya: 1. Tari Jaipong. Ini adalah tari tradisional yang sangat populer di Jawa Barat dan sangat umum dipentaskan di berbagai acara maupun kegiatan.