Search results
24 paź 2024 · 1. Tari Jaipong. Tari Jaipong. [foto/wikipedia] Jaipong merupakan tari tradisional yang terkenal sekaligus telah menjadi identitas kesenian Provinsi Jawa Barat. Dalam berbagai acara di Jawa Barat, tari jaipong tidak luput untuk dipentaskan. Salah satunya, tari ini berperan sebagai penyambut tamu penting dalam maupun luar negeri yang berkunjung.
Tari Kebalai adalah salah satu tarian tradisional dari Rote Ndao, Nusa Tenggara Timur (NTT). Tarian ini tergolong tarian bersifat pergaulan atau hiburan yang biasanya dilakukan secara masal oleh masyarakat di sana.
Tarian Balai (Bahasa Melayu Terengganu: Tariang Bala/Ula) atau tarian Ulai merupakan sejenis tarian Melayu tradisional yang berasal dari daerah Hulu Terengganu di negeri Terengganu. Tarian ini ditarikan oleh gadis-gadis kampung di wkatu musim menuai dalam bentuk simbolik seperti melakukan pekerjaan sawah .
23 wrz 2024 · Setiap daerah di Indonesia memiliki tarian khas yang tidak hanya memukau dari segi gerakan, tetapi juga sarat akan makna dan simbolisme. Dalam artikel ini, kita akan membahas 10 tarian daerah Indonesia beserta asalnya dan properti yang ikonik yang digunakan dalam pertunjukan tersebut.
1 wrz 2024 · Setiap lagu tradisional pasti memiliki makna tersendiri, seperti lagu Moree yang berasal dari Nusa Tenggara Barat. Lagu Moree memiliki lirik yang menggambarkan kebudayaan masyarakat sekitar NTB. Kebudayaan yang dimaksud melalui berbagai macam bahasa yang ada di NTB hingga beragam tarian khas NTB.
10 lis 2023 · Nah, berikut ini tersedia beberapa lagu daerah NTB lengk yang bisa kamu dengarkan, lengkap dengan lirik dan maknanya. Dengan mendengarkan dan memahami lirik yang terkandung, kita dapat merasakan kekayaan budaya dan keunikan dari wilayah NTB.
Kita akan menemukan keindahan tarian Bali yang mencerminkan kehidupan spiritual dan religius masyarakat setempat, atau mungkin kegembiraan yang terpancar dari tarian Jaipong yang berasal dari Jawa Barat.