Search results
Justeru, sistem kewangan Islam wajar diperkasa kedudukan dan peranannya berteraskan prinsip Islamik yang tidak membebankan pengguna, mesra pelanggan, menyekat sebarang bentuk penindasan malah menjadi sistem pilihan bukan sahaja kepada umat Islam malah kepada bukan Islam.
SISTEM KEUANGAN ISLAM 1.Definisi dan Prinsip Islam Ketidaktahuan dan kesalah pahaman tentang Islam membuat banyak orang berpendapat bahwa Islam adalah hanya sebatas agama transendental yang khusus mengatur hubungan antara manusia dan Tuhan. Bahkan
Sistem keuangan Islam merupakan sistem keuangan yang menjembatani antara pihak yang membutuhkan dana dengan pihak yang kelebihan dana melalui produk dan jasa keuangan yang sesuai dengan prinsip-prinsip Islam. 3 Muh Arafah, Sistem Keuangan Islam: Sebuah Telaah Teoritis, Jurnal Al-Kharaj, 2019
Sistem Keuangan Islam merupakan implementasi dari ajaran ekonomi Islam. Maka, nilai-nilai yang terdapat dalam ajaran Islam harus diwujudkan dalam system keuangan Islam. Namun pada kenyataannya, banyak kritik terkait dengan system keuangan islam.
Pengantar Keuangan Islam (Teori & Praktik) Buku ini menawarkan sebuah kajian mendalam sistem keuangan syariah, mulai dari sejarah perkembangan keuangan Islam hingga produk yang ditawarkan dan dikembangkan.
yang berjudul “Keuangan Islam: Prinsip Operasional Lembaga Keuangan”, telah hadir di tangan pembaca budiman. Penerbi-tan ini didasarkan pada pertimbangan: , lembaga pertama keuangan syariah semakin berkembang, seperti perbankan syariah, asuransi syariah, pegadaian syariah, wakaf, dan penge-lolaan zakat. Kedua, animo mahasiswa untuk mempelajari
sektor keuangan Islam. Ekonomi Islam telah menunjukkan kemampuannya untuk bersaing dengan sistem ekonomi dan keuangan konvensional. Dengan demikian, ekonomi Islam mampu menunjukkan resistensi yang besar terhadap guncangan keuangan akibat kredit yang berlebihan selama krisis keuangan 2007-2009.