Search results
27 gru 2021 · Hasil penelitian menunjukkan bahwa alkohol dapat menyebabkan kerusakan subronik pada hepar dan keseimbangan tubuh pada mencit, kerusakan hepar mencit dapat mempengaruhi metabolisme dan fungsi...
Pemberian alkohol pada hewan uji diperkirakan akan mempengaruhi kondisi fisiologis hewan tersebut. Sehingga, hasil penelitian ini diharapkan dapat menjadi gambaran ada tidaknya pengaruh...
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian diazepam, formalin dan minuman beralkohol terhadap jumlah eritrosit dan kadar hemoglobin pada mencit Mus musculus L. Penelitian ini dilaksanakan dengan aklimasi 6 hari dan perlakuan 30 hari di Laboratorium Biologi Struktur dan Fungsi Hewan Jurusan Biologi FMIPA UNDIP.
Sel darah putih (leukosit) adalah sel yang terdapat dalam darah, yang memiliki fungsi sebagai pertahanan tubuh terhadap benda asing. Biasanya leukosit tidak hanya satu jenis, tapi ada 5 jenis leukosit yang terdapat dalam darah normal (Bain 2017).
Jumlah sel darah putih ini di bawah angka tersebut bisa menandakan Anda mengalami gizi buruk atau mengonsumsi alkohol secara berlebih. Sejumlah penyakit juga bisa membuat kadar limfosit berada di bawah batas normal, misalnya anemia aplastik, penyakit Hodgkin, HIV, TBC, pneumonia, atau gangguan autoimun, seperti lupus.
Pendahuluan Leukosit merupakan sel darah putih yang diproduksi oleh jaringan hemopoetik untuk jenis bergranula (polimorfonuklear) dan jaringan limpatik untuk jenis tak bergranula (mononuklear), berfungsi dalam sistem pertahanan tubuh terhadap infeksi (Sutedjo, 2006).
Pada eritrosit mamalia dewasa tidak terdapat nukleus, sehingga sel-sel berukuran kecil ini mampu menampung lebih banyak haemoglobin, yang merupakan protein pengikat oksigen dan mengandung zat besi. Leukosit atau sel darah putih merupakan sel yang berfungsi untuk memerangi infeksi.