Search results
29 cze 2024 · Pada tahun 1936 sejarah telepon berlanjut. Muncul telepon dengan model rotary dial atau telepon diciptakan oleh American Telephone and Telegraph (AT&T). Telepon tersebut dirancang oleh Henry Dreyfuss dan menjadi telepon putar yang berisi deretan angka.
Sejarah. Penemu telepon genggam yang pertama adalah Martin Cooper, seorang karyawan Motorola pada tanggal 3 April 1973, walaupun banyak disebut-sebut penemu telepon genggam adalah sebuah tim dari salah satu divisi Motorola (divisi tempat Cooper bekerja) dengan model pertama adalah DynaTAC.
24 cze 2021 · Handphone pertama di dunia adalah Motorola DynaTAC yang diciptakan oleh Martin Cooperpada tanggal 03 April 1973.
9 gru 2021 · 1989: Nokia 1011 menjadi ponsel GSM yang diproduksi massal pertama di dunia. Ponsel ini diproduksi hingga 1994, dan menandai kesuksesannya dari pembuat handset asal Finlandia ini. 1993: IBM Simon Personal Communicator merupakan ponsel pertama yang memiliki asisten digital pribadi.
Sejarah handphone itu sendiri sebenarnya dibagi menjadi empat generasi yang di mana generasi pertama merupakan telepon selular ciptaan Martin Cooper. Oleh sebab itu dapat dikatakan bahwa telepon seluler Martin Cooper merupakan cikal bakal dari handphone yang kita gunakan saat ini.
20 kwi 2017 · Handphone/mobilephone atau telepon seluler atau telepon genggam dalam bahasa Indonesia adalah salah satu produk teknologi komunikasi dalam bentangan kronologi invent - invent di atas.
9 paź 2014 · Indonesia adalah salah satu negara pertama yng mengadopsi teknologi seluler versi komersil lewat NMT (Nordic Mobile Telephone) pada 1984. Ketika itu, pada periode 1985-1992, telepon seluler alias ponsel sudah mulai beredar di Indonesia.