Search results
Joget (Jawi: جوڬيت) adalah sebuah tarian tradisional Melayu yang berasal dari Malaka, Malaysia. Tarian tersebut dipengaruhi oleh tarian Portugis, yaitu Branyo yang diyakini menyebar ke Malaka dan seterusnya ke kepulauan Riau pada masa perdagangan rempah-rempah.
sejarah yang terdapat di daerahnya, salah satunya adalah kesenian Joget Dangkong. Dimana sejarah merupakan unsur penting dalam kehidupan dan tidak boleh dilupakan. Melihat banyaknya masyarakat khususnya generasi muda pada saat ini yang tidak mengetahui sejarah dari Joget Dangkong, dalam hal ini penulis tertarik untuk
Tarian Joget , Joget , Ronggeng (Jawi: تارين جوڬيت , جوڬيت , روڠڬيڠ ) merupakan sejenis tarian Melayu tradisional yang lazim di Malaysia, terutamanya di negeri Melaka. Tarian ini biasa dipersembahkan ketika upacara Mandi Safar. [1]
4 sty 2019 · Salah satu yang mencolok dalam tinjauan kesejarahan kesenian tradisional Joget Dangkong adalah perubahan yang mencolok dalam berbagai bentuk dan unsur yang terkandung dalam Joget Dangkong.
2 lip 2024 · Joget Dangkong pada awalnya dilaksanakan dalam berbagai upacara pernikahan dan hari raya besar, menjadi bagian tak terpisahkan dari perayaan tersebut. Pertunjukan ini lebih menekankan pada aspek hiburan, terlihat jelas dari nyanyian, musik, dan tarian yang tidak memiliki tujuan khusus.
6 sty 2015 · Di samping itu, joget gamelan yang berasal dari Pahang dan Terengganu ditarikan oleh sekumpulan wanita secara gemalai dan perlahan juga, menyerlahkan kesantunan dan kesederhanaan orang Melayu. Joget gamelan, berdasar pada tujuan asalnya, ditarikan untuk menghibur bangsawan di istana.
Salah satu unsur dalam ilmu joged Mataram. Yang dimaksud greged adalah dinamika atau elan atau semangat atau api yang membara di dalam jiwa seseorang. Semangat ini tidak boleh dilepaskan begitu saja, akan tetapi harus dapat dikekang untuk disalurkan kearah yang wajar. Maksudnya, adalah bahwa emosi-emosi yang ...