Search results
Rakyat Merdeka adalah surat kabar nasional Indonesia, yang pertama kali terbit di Jakarta, pada 22 April 1999. Dengan slogan The Political News Leader.
18 lis 2021 · Salah satu peran penting surat kabar dalam sejarah Indonesia terjadi pada era revolusi kemerdekaan. Pada era tersebut, surat kabar menjadi media massa yang bertugas menyebarkan informasi penting mengenai peristiwa-peristiwa di sekitar kemerdekaan kepada masyarakat. Salah satu koran yang terkenal pada era revolusi kemerdekaan adalah koran Merdeka.
15 sie 2017 · Surat kabar Merdeka di Jakarta, misalnya, mengklaim telah mencapai oplah 10.000 eksemplar, suatu jumlah yang sangat besar pada masa revolusi Indonesia, dengan daerah penyebaran tidak hanya menjangkau kota-kota penting di Jawa, tetapi juga sampai ke kota-kota lainnya di luar Jawa.
Proklamasi disiarkan ke seluruh Tanah Air sebagai penanda zaman baru bagi rakyat Indonesia yakni MERDEKA. Tugas itu terutama diamanahkan kepada Adam Malik, seorang pemimpin gerakan bawah tanah yang bekerja di Kantor Berita Domei.
17 sie 2019 · Menurut Soebardjo (1978:113), Sukarni kemudian memberitahukan bahwa rakyat Jakarta dan sekitarnya, telah diserukan untuk datang berbondongbondong ke lapangan IKADA pada tanggal 17 Agustus untuk mendengarkan Proklamasi Kemerdekaan.
20 paź 2022 · Memang benar. Sejak 1 September 1945, pekik “Merdeka” menggemuruh di seantero negeri. Persis pada Senin, 1 Oktober 1945, seiring dengan perputaran mesin cetaknya pada pukul 12.00, harian Merdeka lahir desain huruf Wiwosch berwarna merah yang tidak pernah diganti.
10 sie 2021 · Kemerdekaan Indonesia diproklamirkan pada 17 Agustus 1945, ditandai dengan pembacaan teks proklamasi oleh Ir Soekarno di Jalan Pegangsaan Timur, Jakarta Pusat. Namun, bukan perkara mudah untuk memproklamirkan kemerdekaan tersebut.