Search results
Keempat paslon yang ditetapkan dan terdaftar di KPU Maluku Utara, yakni Muhammad Kasuba -Basri Salama, Benny Laos-Sarbin Sehe, Aliong Mus-Sahril Tahir dan Husain Alting Sjah-Asrul Rasyid Ichsan.
17 paź 2024 · Siapa calon-calon gubernur Maluku Utara di Pilkada 2024? Pemilihan gubernur Maluku Utara menjadi pemberitaan di berbagai media Tanah Air akhir-akhir ini. Hal ini tidak terlepas dari insiden ledakan dan kebakaran kapal cepat yang ditumpangi calon gubernur Maluku Utara, Benny Laos, di Kabupaten Pulau Taliabu, Maluku Utara, Sabtu (12/10/2024 ...
14 paź 2024 · Enam minggu sebelum berlangsungnya Pilkada, calon gubernur Maluku Utara, Benny Laos, meninggal dunia setelah speedboat yang ditumpanginya terbakar pada Sabtu (12/10). Kematian mantan Bupati ...
23 wrz 2024 · SOFIFI, KOMPAS.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Maluku Utara secara resmi mengumumkan pembagian nomor urut dalam pilkada mendatang. KPU menyatakan Husain Alting Sjah-Asrul Rasyid mendapatkan nomor urut satu. Sedangkan pasangan Aliong Mus-Sahril Tahir dua.
13 paź 2024 · JAKARTA, KOMPAS.com - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian memastikan Pilkada Maluku Utara tetap berjalan usai calon gubernur Maluku Utara nomor urut 4 Benny Laos meninggal dunia.
11 paź 2024 · Dalam survei tersebut menyebutkan elektabilitas Benny-Sarbin nomor urut 4 berada di posisi teratas kalau pemilihan langsung Gubernur Provinsi Maluku Utara dilakukan sekarang.
4 wrz 2024 · Kedua, perizinan yang dikeluarkan jelang Pilkada, serta Pilgub, seperti yang terjadi pada bebarapa tahun terakhir di Maluku Utara. Ketiga, tumpang tindih izin yang mencapai ribuan dibiarkan berlarut-larut dan berpotensi menjadi ajang tawar menawar uang antara penguasa dan pengusaha.