Search results
Artikel ini akan membahas prinsip desain jembatan gantung dengan fokus pada bagaimana mengatasi beban dinamis tersebut. 1. Pengantar Jembatan Gantung. Jembatan gantung adalah struktur ikonik yang sering kali menjadi lambang kemajuan sebuah kota atau negara. Contoh terkenal termasuk Golden Gate Bridge di San Francisco dan Brooklyn Bridge di New ...
Hasil pemodelan struktur jembatan gantung tampak pada Gambar 1. Setelah pemodelan dilakukan, pembebanan pada struktur terdiri dari beban mati sebesar 2,885 kN/m, beban hidup simetris sebesar 2,7 kN/m seperti tampak pada Gambar 2, dan beban hidup asimetris 3,6 kN/m seperti tampak pada Gambar 3.
perbandingan antara perhitungan manual dengan program SAP 2000 v14 dan perencanaan struktur jembatan gantung yang terdiri dari kabel utama, kabel penggantung, menara (pylon) dan angkur.
Penjadwalan proyek pembangunan jembatan gantung sangat berpengaruh untuk menentukan keberhasilan kontruksi yang memiliki risiko dan ketidakpastian dalam pembangunan jembatan gantung. Maka diperlukan suatu penjadwalan proyek jembatan gantung untuk memprediksi jadwal pengerjaan setiap kegiatan pembangunan jembatan gantung. Untuk mengatasi
penelitian ini adalah untuk memperlihatkan respons dinamis jembatan gantung pejalan kaki sederhana tanpa pengaku. Hal yang akan dipelajari adalah simpangan vertikal dan percepatan
Penelitian ini dimulai dengan melakukan desain struktur jembatan gantung dengan menggunakan acuan pembebanan dari Surat Edaran Menteri Pekerjaan Umum No. 02/SE/M/2010 tentang Pemberlakukan Pedoman Perencanaan dan Pelaksanaan Konstruksi Jembatan Gantung Untuk Pejalan Kaki.
Dilihat dari kriteria jembatan gantung yang memiliki efisiensi biaya dan waktu serta memiliki daya tarik maka konstruksi jembatan gantung tepat apabila diterapkan sebagai infrastruktur penunjang untuk pariwisata sehingga akan menambah daya tarik wisatawan untuk berkunjung ke daerah tersebut [1] [2].