Search results
Mioma uteri merupakan tumor jinak yang menyerang otot polos rahim. Nama lainnya adalah fibroid atau leiomioma. Tumorigenesis dididuga terjadi akibat abnormalitas gen and paparan hormonal. Kasus mioma dapat terjadi pada populasi dengan rentang usia sejak menarche sampai menopause.
Mioma uteri adalah neoplasma jinak yang berasal dari otot uterus ke jaringan ikat sehingga dalam kepustakaan disebut juga leiomioma, fibromioma, atau fibroid (Arif Mansjoer, 2008).
9 sty 2023 · Latar Belakang: Mioma uteri adalah neoplasma jinak yang berasal dari otot uterus dan jaringan ikat, banyak ditemukan pada wanita usia 35-45 tahun dan nulipara atau kurang subur.
Mioma uteri merupakan tumor jinak monoklonal dari sel-sel otot polos yang ditemukan pada rahim manusia. Tumor ini berbatas tegas dan terdiri dari sel-sel jaringan otot polos, jaringan pengikat fibroid, dan kolagen. Mioma uteri berbentuk padat, relatif bulat, kenyal, berdinding
adalah mioma uteri. Di Indonesia sekitar 25-50% kematian wanita usia subur disebabkan oleh masalah yang berkaitan dengan kehamilan dan persalinan serta penyakit sistem reproduksi misalnya mioma uteri. Pengaruh mioma uteri pada kehamilan yaitu kemungkinan abortus bertambah,
26 wrz 2019 · Penyebab kejadian mioma uteri belum diketahui secara pasti, d iduga merupakan penyakit multifaktorial. Faktor risiko pertumbuhan mioma uteri antara lain umur, paritas, riwayat keluarga, usia...
alami persalinan berisiko terjadinya mioma uteri. Mioma uteri pada ibu tersebut terjadi karena kondisi miometrium dan tonus ototnya sudah tidak baik lagi sehingga menimbulkan kegagalan kompresi pembuluh darah pada tempat implantasi plas.