Search results
25 wrz 2024 · Masjid An Nur atau dikenal dengan Masjid Keramat Empang merupakan masjid tertua di Kota Bogor. Berikut ini sejarah dan kisah pendirinya. Jumat, 1 November 2024. ... METROBOGOR.COM - Menjadi destinasi wisata religi membuat Masjid An Nur atau Masjid Keramat Empang di Kota Bogor dikenal seantero negeri. Masjid Keramat Empang yang merupakan masjid ...
25 kwi 2021 · Masjid Raya Bogor dibangun pada 1970 dan dinyatakan selesai tahun 1979. Bangunan masjid dilengkapi dengan Gedung Pusat Pengembangan dan Pengkajian Islam Bogor yang berada di depan samping kanan, serta perpustakaan umum yang ada diserambi masjid.
24 wrz 2024 · Selain menjadi ikon kota dan salah satu masjid terbesar di Bogor, Masjid Raya Bogor uga sering menjadi tujuan wisata religi. Berikut ulasan sejarahnya! Baca Juga: Petugas PUPR Potong Kabel Optik Semrawut Sepanjang 3,6 KM di Kota Bogor . Masjid Raya Bogor mulai dibangun pada tahun 1970. Di tahun yang sama pula dilakukannya peletakkan batu pertama.
Masjid Al-Mustofa (bahasa Arab: مسجد المصطفى) adalah sebuah masjid tua bersejarah yang berada di Kota Bogor, Jawa Barat, Indonesia. Masjid ini dibangun pada tahun 1728, [ 2 ] [ 3 ] sekaligus menjadi saksi masuknya Islam di Kota Bogor.
19 lut 2024 · Berdasarkan informasi dari situs web Kementerian Agama Kota Bogor, Masjid Agung Kota Bogor telah dibuka kembali untuk umum sejak Desember 2022, setelah sebelumnya ditutup untuk renovasi. Lokasi masjid ini berada di Jalan Nyi Permas No. 1, di wilayah Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor.
28 kwi 2021 · BOGOR, KOMPAS.com - Keberadaan Masjid Al Mustofa di Kota Bogor, Jawa Barat, menjadi saksi sejarah perjalanan penyebaran agama Islam di Kota Hujan itu. Masjid yang terletak di Kampung Bantarjati Kaum, Kelurahan Bantarjati, Kecamatan Bogor Utara, Kota Bogor, itu telah berusia lebih dari 700 tahun.
29 mar 2024 · Tepat di hari ke-17 Bulan Ramadhan 1445 Hijiriah atau Kamis (28/3/2024), Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor akhirnya meresmikan pembangunan Masjid Agung. Masjid yang berada di Jalan Nyi Raja Permas, Cibogor, Kecamatan Bogor Tengah, ini dinilai istimewa karena terletak sangat strategis.