Search results
Pengertian Guru Kristen. Guru merupakan pribadi yang memiliki peran penting dalam dunia pendidikan, sehingga seorang guru haruslah memiliki kepribadian yang bisa menjadi contoh bagi semua orang (Sriyati & Nakamnanu, 2020). guru Kristen ialah guru yang memiliki dasar-dasar kekristenan.
Misi kehidupan kita bersifat bersama dan spesifik. Sebagian dari misi tersebut merupakan tanggung jawab yang kita -- semua orang Kristen -- pikul bersama dan sebagian lainnya merupakan tugas yang khusus bagi diri sendiri. Alkitab memberi alasan mengapa misi begitu penting.
Sesudah kebangkitan, beberapa perempuan menggabungkan diri didalam doa dan permohonan bersama dengan para murid Yesus dalam persekutuan yang sepakat (Kis 1:14). Namun pada masa gereja mula-mula, perempuan tampaknya tidak mempunyai tempat dan kedudukan baik sebagai pemimpin atau pengajar.21.
Hasil dari penelitian ini adalah perempuan yang memiliki latar belakang Pendidikan Agama Kristen dapat berperan di dalam gereja sebagai pendeta Pendidikan Agama Kristen, pengajar, diaken, anggota di dalam badan atau komisi Pendidikan Agama Kristen, dan guru Sekolah Minggu.
Jadi, kehidupan dan kematian Kristus, yang sekarang hidup dengan Bapa adalah misi dalam arti yang sebenar-benarnya. Isi Misi Pengajaran-Nya Yesus Kristus mengajarkan bahwa Dia adalah satu-satunya jalan kepada Bapa (Yohanes 14:6).
14 wrz 2021 · Apa yang termasuk dalam misi? Berbagai orang Kristen yang meyakini otoritas Kitab Suci memperoleh pemahaman yang berbeda tentang apa yang merupakan misi alkitabiah. Beberapa membatasi istilah penginjilan dan kegiatan yang terkait dengannya.
Misi Kristen tidak terbatas hanya pada pelayanan internasional. Meskipun orang percaya perlu mendukung misionaris yang merantau ke tanah asing dengan setia, semua umat Kristen bermisi membagikan Kristus di lingkungannya sendiri; baik kepada keluarga, kerabat, rekan kerja, dan komunitasnya.