Search results
Kekristenan memiliki ide pokok tentang guru yaitu sebagai pribadi yang bertugas mendidik dan membimbing peserta didik menjalani hidupnya secara benar dalam kekudusan sesuai nilai-nilai Alkitabiah yang dikehendaki Allah.
2 sie 2018 · 40 Ayat Alkitab Tentang Menjadi Guru Yang Baik. Alkitab banyak mengajarkan tentang hikmat dan bagaimana mengajarkannya kepada orang lain. Sebagai seorang guru, anda memiliki tanggung jawab yang besar di hadapan Tuhan untuk mengajarkan firman Tuhan baik secara langsung maupun tidak kepada murid-murid anda.
Kegiatan belajar-mengajar senantiasa mengharapkan guru berkualitas. Guru berkualitas artinya berkaitan dengan iman, spiritualitas, watak, pengetahuan, kemampuan dan keterampilan. Guru Kristen perlu memahami pribadi Yesus sebagai guru yang harus diteladani dalam hidup sehari-hari dan dalam pelaksanaan tugas keguruan.
4 maj 2018 · Peranan Guru pendidikan agama Kristen dalam Misi dan Pemuridan harus menjadi tujuan utama melalui pendidikan yang mengutamakan pertumbuhan rohani dan peduli kepada generasi era disrupsi.
Suatu mandat dan tujuan yang jelas dan tegas itu terkait dengan pandangan-pandangan Alkitab yang luar biasa tentang guru, murid, dan Tuhan untuk membentuk sebuah struktur yang stabil. Setiap guru Kristen membangun filosofi pengajaran pribadi dengan memahami kerangka alkitabiah secara benar atau tidak.
Dalam artikel ini, akan dijelaskan peran guru Pendidikan Agama Kristen dalam membangun karakter peserta didik, serta bagaimana pendidikan ini memberikan kontribusi dalam pengembangan karakter yang superior bagi peserta didik, sehingga mereka dapat menjadi individu yang lebih baik dalam masyarakat.
21 kwi 2021 · Melalui penelitian studi literatur dengan pendekatan kualitatif deskriptif penulis mendeskripsikan prinsip-prinsip guru pendidikan Agama Kristen sebagai motivator dalam perspektif Alkitab.