Search results
Setelah mempelajari modul ini, anda bisa menjelaskan: a. Pengertian Kesehatan Kerja b. Maksud dan tujuan pelayanan kesehatan kerja c. Syarat-syarat pelayanan kesehatan kerja d. Pelatihan Hyperkes
Pelayanan Kesehatan Kerja menurut Peraturan Menteri Tenaga Kerja & Transmigrasi No. 01/MEN/1982 adalah pelayanan kesehatan yang diselenggarakan untuk melindungi pekerja dari kemungkinan mengalami gangguan kesehatan yang disebabkan oleh pekerja dan lingkungan kerja serta mengupayakan peningkatan kemampuan fisik pekerja. B. Tujuan Sistem ...
berbagai jenis risiko kesehatan dan keselamatan kerja yang ada di tempat kerja dan kemudian mempertimbangkan bagaimana untuk mengeliminasi, mengisolasi atau memperkecil risiko serta melindungi pekerja dari bahan atau situasi berbahaya.
Standardisasi Pelayanan kesehatan kerja dasar dimaksudkan untuk terwujudnya peningkatan mutu pelayanan kesehatan kerja dasar, dalam rangka optimalisasi derajat kesehatan masyarakat pekerja untuk meningkatkan produktivitas kerjanya, Terwujudnya pelayanan kesehatan kerja dasar yang bermutu meliputi antara lain : 1.
Standar Pelayanan Kesehatan Kerja Dasar memberikan panduan untuk pelayanan kesehatan kerja di tingkat dasar melalui Pos UKK, poliklinik perusahaan, dan Puskesmas. Dokumen ini menjelaskan lingkup aktivitas, institusi, penanganan masalah kesehatan, dan mekanisme kerja pelayanan kesehatan kerja dasar.
1 cze 2007 · Kesehatan kerja merupakan masalah setiap individu karena bekerja dibutuhkan semua orang sebagai sumber pendapatan untuk memenuhi kebutuhan hidup. Sejak lama diketahui bahwa bekerja dapat...
Upaya pelayanan kesehatan kerja adalah usaha atau upaya pelayanan untuk menjamin keutuhan, kesempurnaan dan kesehatan jasmani serta rohani para pekerja pada khususnya dan manusia pada umumnya1, melalui pelayanan yang diberikan pada masyarakat pekerja secara minimal dan paripurna dengan cara peningkatan kesehatan kerja, pencegahan dan ...