Search results
Islam dan Barat sama-sama menempatkan ilmu sebagai sesuatu yang amat penting. Dalam islam terdapat banyak sekali ayat al-Qur’an dan hadits nabi yang berbicara tentang pentingnya ilmu.
Pengertian Ilmu Menurut Islam. Ilmu berakar kata dari bahasa arab yaitu alim atau ilm yang berarti mengetahui. Secara istilah, ilmu ini bisa diartikan sebagai suatu atau sebuah pengetahuan yang diberikan Allah Ta’ala kepada manusia. Ilmu ini dapat diperoleh dari proses pembelajaran, seperti membaca, menulis, dan memahami sesuatu.
Objek adalah tentang makna. Selanjutnya perbedaan status ontologis ilmu menurut Islam dan Barat membawa konsekuensi pada objek kajian ilmu. Dalam Islam objek tidak hanya dilihat semata-mata fisik, tetapi juga non-fisik. Sedangkan Barat hanya mengkaji objek fisik saja.
sains dan ilmu pengetahuan akan mendapatkan yang dia cari di negeri-negeri Eropa Barat atau di Jepang. Bahkan studi agama Islam pun tidak lagi didominasi oleh negeri-negeri Timur Tengah. Partisipasi dan kontribusi Barat dalam bidang ini patut mendapat perhatian. Berbagai universitas Barat, seperti Universitas Chicago di Amerika Serikat,
18 kwi 2015 · Ilmu dalam manusia Barat berkembang pesat dengan aliran yang berwatak ateistik, skeptistik, relativistik, liberal, dan sebagainya yang khas Barat. Islam sebagai agama dan peradaban yang memiliki filsafat yang khas dan corak kedalaman yang jauh berbeda dengan perkembangan filsafat Barat.
tujuan untuk membandingkan karakter ilmiah dari Barat dan Islam, mengana-lisis perkembangan ilmu pengetahuan di Islam dan menemukan sifat ilmu da-lam Islam. Ini adalah penelitian kepustakaan dengan menggunakan metode hermeneutik dengan unsur-unsur metode berupa deskripsi, verstehen dan in-terpretasi.
mampu menyaingi dominasi Barat dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Tulisan berikut – dengan segala keterbatasannya – berusaha menjelaskan epistemologis ilmu agama Islam, pasang surut perkembangan ilmu agama Islam dalam lintasan sejarah, dan gagasan pengembangan ilmu agama Islam.