Search results
Gamelan Cokekan berasal dari daerah Banyumas, Jawa Tengah, Indonesia. Dimainkan dalam acara-acara pernikahan, upacara keagamaan, dan tari-tarian tradisional. Memiliki karakter nada yang lembut dan melankolis, sering dimainkan dengan tempo yang lambat dan dalam.
Gamelan tersebar diberbagai daerah, seperti di pulau Jawa, Madura, Bali, Kalimantan dan Lombok. Akan tetapi, jenis gamelan utama adalah gamelan Jawa dan gamelan Bali, asli daerah Jawa dan Bali. Saking pentingnya gamelan sebagai tradisi budaya dunia, maka pada tahun 1977, NASA memasukkan musik gamelan Jawa ke dalam satelit Voyager I dan Voyager II.
27 gru 2021 · Organisasi Pendidikan, Ilmu Pengetahuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNESCO) menetapkan gamelan sebagai warisan budaya tak benda (WBTB) pada sidang UNESCO di Paris, Perancis, 15 Desember 2021. Ini berarti Indonesia mengemban tanggung jawab untuk melestarikan dan mengembangkan gamelan.
20 kwi 2021 · Dilansir dari Authentic Indonesia, Indonesia memiliki lebih dari 300 jenis tarian tradisional yang berasal dari wilayah berbeda. Ciri-ciri tari tradisional . Ciri-ciri tari tradisonal dapat dilihat sebagai berikut: Menggunakan musik tradisional khas daerah; Menggunakan pakaian khas daerah; Menggunakan perlengkapan tari; Diajarkan secara turun ...
16 gru 2021 · Hal tersebut membuat gamelan menjadi Warisan Budaya Tak Benda Indonesia ke-12 yang ditetapkan oleh Komite Konvensi Warisan Budaya Tak Benda UNESCO. Sebelum gamelan, beberapa Warisan Budaya Indonesia telah ditetapkan oleh UNESCO, seperti pencak silat, wayang, keris, dan sebagainya.
Nama tari legong berasal dari kata dalam Bahasa Bali, yaitu “leg” yang berarti gerakan tari yang lues, serta kata “gong” yang diambil dari unsur alat musik tradisional gamelan. Oleh sebab itu, Tari Legong dapat diartikan sebagai tarian yang gerakannya terikat dengan gamelan atau musik pengiringnya.
23 maj 2024 · Gamelan adalah musik ansambel tradisional Jawa dan Bali di Indonesia yang memiliki tangga nada pentatonis dalam sistem tangga nada (laras) slendro dan pelog. Terdiri dari instrumen musik perkusi yang digunakan pada seni musik karawitan.