Search results
Selamat datang di portal Open Data Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia, kami menyediakan data kepemiluan dalam bentuk API serta format lain seperti json, csv, doc, xls, dan pdf.
Opendata.kpu.go.id merupakan Portal Satu Data Komisi Pemilihan Umum yang menyajikan data-data dari seluruh bidang di Komisi Pemilihan Umum.
1 gru 2021 · Secara umum, sebagian besar data kunci pemilu sudah terbuka dan tersedia secara online. Namun, data-data tersebut belum bisa secara penuh disebut sebagai open data. Penilaian tersebut dikemukakan dengan melihat pemenuhan prinsip-prinsip data terbuka pada data yang sudah tersedia di opendata.kpu.go.id.
Masyarakat dapat menggunakan data yang tersedia dalam portal ini secara bebas dengan tanpa mengubah isi serta mencantumkan sumber, segala bentuk pelanggaran akan ditindak secara hukum.
Untuk itulah, pada setiap tahapan pemilu pada tahun 2014 lalu, KPU menggunakan aplikasi sistem informasi untuk membantu kecepatan, akurasi, dan penyebaran informasi pelaksanaan setiap tahapan pemilu.
data pemilu yang dianggap tidak terbuka adalah keamanan pemilu dan hasil pemilu. Penelitian ini menyoroti beberapa isu penting yang harus ditindaklanjuti untuk meningkatkan ekosistem civic tech dan kesiapan data pemilu terbuka di Indonesia.
Observasi dilakukan dengan melakukan pengamatan dan mengumpulkan data melalui portal opendata.kpu.go.id dan studi literatur dilakukan melalui beberapa sumber, termasuk jurnal online, buku dan publikasi terkait dengan Open Government, Open Data dan Open Data KPU.