Search results
2 paź 2024 · Formasi terbaru DPD RI 2024-2029 terdiri dari Sultan Najamudin (Ketua) bersama tiga Wakil Ketua DPD. Para wakil berasal tiga daerah pemilihan berbeda, yaitu Daerah Istimewa Yogyakarta, Papua Tengah, dan Sulawesi Selatan.
14 wrz 2021 · Surabaya (ANTARA) - Ketua DPD RI AA LaNyalla Mahmud Mattalitti meminta pemerintah menyiapkan skenario terbaik untuk melakukan penyelamatan terhadap potensi ancaman tsunami di Kabupaten Pacitan, Jawa Timur, sebagaimana diprediksi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG).
2 paź 2024 · “Dengan demikian, maka calon paket pimpinan DPD RI terpilih periode 2024-2029 adalah satu Ketua, Sultan Najamudin,” kata Pimpinan DPD Sementara Larasati Moriska di Kompleks Senayan, Jakarta, pada Rabu, 2 Oktober 2024.
4 paź 2024 · Ketua Dewan Perwakilan Daerah atau DPD RI periode 2024-2029 Sultan Najamudin mengungkapkan pesan dari Presiden Joko Widodo atau Jokowi dan presiden terpilih Prabowo Subianto. Sultan mengungkapkan bahwa dia dihubungi oleh Jokowi setelah dilantik sebagai Ketua DPD pada Rabu, 2 Oktober 2024.
3 paź 2024 · Berikut susunan pimpinan DPD RI: Ketua: Sultan Baktiar Najamudin; Wakil: GKR Hemas, Yorrys Raweyai, Tamsil Lirung; MPR RI. Penetapan pimpinan MPR RI berlangsung dalam sidang paripurna di Gedung Nusantara, Kompleks Parlemen, Senayan, pada Kamis (3/10/2024). Guntur Sasono memimpin rapat sebagai Ketua MPR sementara.
Sultan Bachtiar Najamudin terpilih sebagai Ketua DPD RI periode 2024-2029. Dia mengalahkan pesaingnya, La Nyalla Mattalitti dalam voting yang digelar oleh anggota DPD RI baru, Rabu (2/10) dini hari tadi.
2 paź 2024 · Sultan Najamudin, kelahiran Anggut, Pino, Bengkulu Selatan pada 11 Mei 1979, adalah seorang politisi yang dikenal memiliki komitmen besar terhadap daerahnya. Sultan merupakan senator asal Bengkulu dan sebelumnya pernah menjabat sebagai Wakil Ketua III DPD RI periode 2019-2024.