Search results
Drs. Mohammad Hatta (né: Mohammad Athar) (12 Agustus 1902 – 14 Maret 1980), akrab oleh teman seperjuangannya dengan sapaan Bung Hatta, adalah seorang negarawan, konseptor dan ekonom yang berperan banyak dalam perjuangan kemerdekaan Indonesia.Ia sebagai Proklamator Kemerdekaan bersama Soekarno memainkan peranan sentral dalam perjuangan kemerdekaan Indonesia dari penjajahan Belanda sekaligus ...
17 wrz 2024 · Selain dikenal sebagai proklamator kemerdekaan Indonesia bersama Soekarno, Moh. Hatta juga berperan besar dalam perumusan dasar negara Indonesia Pancasila.
Atas jasanya nama Bung Hatta diabadikan dalam nama sebuah bandar udara internasional di Tanggerang, Banten, Indonesia bersama dengan Ir. Soekarno yaitu Bandara Soekarno-Hatta, Selain di Indonesia nama beliau juga diabadikan menjadi sebuah nama jalan bernama mohammed hattastraat di Zuiderpolder, Haarlem Belanda.
12 sie 2022 · Sepanjang hidupnya, Mohammad Hatta menyumbang pemikiran dalam hal demokrasi politik, ekonomi serta sosialisme. Dalam hal ekonomi, beliau dikenal sebagai bapak ekonomi kerakyatan.
Dr. (H.C.) Drs. H. Mohammad Hatta, akrab oleh teman seperjuangannya dengan sapaan Bung Hatta, adalah seorang negarawan, konseptor dan ekonom yang berperan banya...
8 lut 2021 · Beliau adalah salah satu pemikir terhebat yang dimiliki Indonesia. Tak hanya dikenal sebagai Bapaqk Proklamator Indoensia, Mohammad Hatta juga Bakap Koperasi, Bapak Kedaulatan Rakyat, Bapak Perumahan Nasional, dan Bapak Hak Asasi Manusia. Seperti apa kehiupan Mohammad Hatta? Berikut biografi singkatnya: Lahir di Bukittinggi
23 sie 2022 · Moh Hatta adalah salah satu pemikir terhebat yang pernah dimiliki oleh bangsa Indonesia. Hatta dikenal sebagai Bapak Proklamator bersama dengan Soekarno. Selain itu, ia juga dikenal sebagai Bapak Koperasi Indonesia.