Search results
26 wrz 2018 · Prambanan terletak sejauh 17 km (11 mil) sebelah timur laut kota Yogyakarta dekat perbatasan antara provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta dan Jawa Tengah di pulau Jawa. Kawasan candi tersebut terletak sejauh 0.5 km di sebelah selatan desa Prambanan. Periode pembangungan Prambanan dan candi-candi di sekitarnya sendiri diliputi legenda dan misteri.
5 gru 2020 · tirto.id - Salah satu bukti kejayaan kerajaan Hindu di tanah Jawa dibuktikan dengan dibangunnya Candi Prambanan pada abad ke-8 Masehi. Candi Hindu terbesar di Indonesia ini telah dinobatkan menjadi situs warisan dunia oleh UNESCO sejak 1991.
Candi Prambanan dikatakan candi Hindu paling indah di dunia. Ini adalah kompleks candi terbesar di Jawa dengan tiga candi utama yang didedikasikan untuk tiga besar dewa Hindu, Siwa,...
Pada tahun 1950 proses pemugaran kembali dilakukan oleh bangsa kita sendiri yang dilakukan secara bertahap sampai sekarang ini. Saat ini Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) Yogyakarta melakukan pemugaran Candi Perwara di kompleks Candi Prambanan, Sleman, DI Yogyakarta.
Candi Prambanan atau Candi Roro Jonggrang (Hanacaraka:ꦕꦤ꧀ꦝꦶ ꦥꦿꦩ꧀ꦧꦤꦤ꧀, Candhi Prambanan) adalah kompleks candi Hindu terbesar di Indonesia yang dibangun pada abad ke-9 masehi. Candi ini dipersembahkan untuk Trimurti, tiga dewa utama Hindu yaitu Brahma sebagai dewa pencipta, Wishnu sebagai dewa pemelihara, dan Siwa ...
2 sie 2016 · Candi Prambanan merupakan candi Hindu terbesar di Indonesia yang terletak di Desa Bokoharjo, Kecamatan Prambanan, Kabupaten Sleman, Yogyakarta. Uniknya, pintu gerbang dari candi ini terletak di provinsi yang berbeda yakni Desa Tlogo, Kecamatan Prambanan, Klaten, Jawa Tengah.
Prambanan adalah candi Hindu terbesar dan termegah yang pernah dibangun di Jawa kuno, pembangunan candi Hindu kerajaan ini dimulai oleh Sri Maharaja Rakai Pikatan sebagai tandingan candi Buddha Borobudur dan juga candi Sewu yang terletak tak jauh dari Prambanan.