Search results
22 lip 2024 · Dengan demikian, ayat 88 surat Al-Maidah, Allah memerintahkan kepada umat-Nya untuk mengonsumsi makanan yang halal dan baik. Perintah ini menekankan pentingnya memilih makanan yang sesuai dengan ketentuan syariat Islam, yaitu yang dihalalkan oleh Allah dan tidak mengandung unsur yang dilarang.
1 cze 2020 · Istilah thoyyib tersebut, menurut Syaikh ‘Ali Jum’ah, dalam istilah sekarang sangat tepat jika yang dimaksud adalah makanan sehat. Makanan yang sehat seperti diketahui, membuat badan kita menjadi sehat, jauh dari sakit, dan membuat kita mampu menunaikan kewajiban.
10 lut 2013 · Makanan sehat di dalam Islam sangatlah penting untuk disimak, hal ini beliputi bukan hanya pada persoalan hukum halal atau haram makanan, tetapi kualitas (bobot kandungan gizi) dan efek kesehatan makanan terhadap tubuh.
9 lis 2021 · Islam sangat memerhatikan bagaimana mengatur pola makanan sehat dan seimbang yang dibutuhkan tubuh. Terlalu vegetarian atau terlalu berlebihan mengonsumsi makanan hewani bisa jadi tidak baik bagi tubuh. Al Qur’an telah menjelaskan semuanya tentang pola makanan sehat ini. Allah Ta'ala berfirman :
5 lip 2020 · Islam sendiri sangat memerhatikan pola makanan sehat. Tidak hanya baik secara unsur tapi juga harus halal secara zat dan perolehannya. Dalam Islam , tidak semua makanan atau minuman boleh dimakan. Ada yang diharamkan oleh Allah Ta’ala.
8 wrz 2020 · Makanan yang halal dan thoyyib artinya makanan dan minuman yang diizinkan untuk dikonsumsi menurut Islam, menurut jenis makanan dan cara memperolehnya. Halal dalam pemahaman fuqaha adalah halal dari segi zatnya dan prosesnya. Disebut thoyyib juga jika makanan tersebut aman, baik, dan tidak menimbulkan masalah apapun jika dikonsumsi, baik jangka ...
Hukum Islam melalui al-Qur'an dan hadis telah menetapkan beberapa jenis makanan dan minuman yang haram dikonsumsi umat Islam, antara lain bangkai, darah, babi, binatang yang disembelih dengan menyebut nama selain Allah, serta khamar dan semua jenis minuman yang memabukkan.