Search results
18 kwi 2022 · Berdasarkan catatan sejarah, Islam datang pertama kali ke Malaysia sekitar abad ke-7, sebagaimana dicatat W.P. Groeneveldt dalam Notes on the Malay Archipelago and Malacca (1877). Ia dibawa lewat eksperdisi niaga oleh para pendakwah dari India.
Perkembangan Islam di Malaysia. Azyumardi Azra menyatakan bahwa tempat asal datangnya Islam ke Asia Tenggara termasuk di Malaysia, sedikitnya ada tiga teori. Pertama, teori yang menyatakan bahwa Islam datang langsung dari Arab (Hadramaut). Kedua, Islam datang dari India, yakni Gujarat dan Malabar.
1 sty 2023 · Abstrak Kajian ini menyorot sejarah awal perkembangan gerakan Islam di Malaysia sejak zaman kolonial.
15 gru 2017 · Islam masuk pertama kali di Malaysia dibawah oleh pedagang Gujarat sekitar abad kesembilan dengan pola penerimaan bottom up yang selanjutnya mengalami perkembangan melalui proses pola top down.
21 lip 2020 · Kekuatan kolonialis pertama yang masuk pertama kali ke Semenanjung Melayu adalah Portugis, yang menaklukkan kesultanan Malaka pada 1511. Sultan Malaka kemudian melarikan diri ke Muar, Pahang, Bentang, Kampar, dan kemudian ke Johor Lama.
3 gru 2023 · Harakat yang dicetuskan memperlihatkan nilai dan idealisme Islam yang sebenar dalam menggarap faham rasional, ijtihad dan tradisi akliah yang kritis.
PERGERAKAN ISLAM DI MALAYSIA: Konteks dan Faktor Sejarah. Adalheidis Alexandros, nabil amir. Muẚṣarah: Jurnal Kajian Islam Kontemporer, 2023. The paper highlights early phase of the historical development of Islamic movement in Malaysia since colonial era.