Search results
23 cze 2019 · Bayangkan sebuah kuburan di tengah malam, kemudian ada sinar bulan yang memantul di atasnya. Sebuah efek psikologis yang kadang sulit untuk diceritakan. Begitulah puisi ini menyihirkan maksud.
Bulan di Atas Kuburan adalah salah satu film Indonesia yang dirilis pada tahun 1973. Film ini disutradarai oleh Asrul Sani dan dibintangi oleh Muni Cader, Rachmat Hidayat, Kusno Sudjarwadi, dan Mutiara Sani. Ide cerita dari film ini diadaptasi dari puisi Malam Lebaran karya Sitor Situmorang.
10 maj 2017 · Pada malam lebaran yang jatuh pada 1 syawal, tidak mungkin bulan terlihat. Namun, nampaknya kita tidak bisa memaknai sajak tersebut secara harfiah. Beberapa orang yakin bahwa ada makna yang mengandung nilai-nilai kehidupan yang hendak disampaikan Sitor melalui sajak tersebut.
1 maj 2022 · Puisi yang berisikan satu baris dengan satu kalimat pendek Bulan di atas kuburan. Nyatanya puisi tersebut juga pernah menjadi judul sebuah film, tepatnya pada tahun 1973 yang kemudian kembali di-remake di tahun 2015.
17 kwi 2023 · Frasa Malam Lebaran mempunyai makna konotasi malam sebelum hari raya tiba yang akan jatuh pada esok harinya. Dalam kepercayaan agama islam malam lebaran merupakan malam yang istimewa sebab pada malam itu manusia kembali menjadi fitrah dan bersih dari dosa-dosa.
24 cze 2017 · Puisi Sitor Situmorang yang berjudul "Malam Lebaran" hanya berisi sebaris kalimat, yakni: Bulan di atas kuburan. Isinya memang amat pendek, tapi tafsirannya bisa begitu panjang. Bahkan sempat menimbulkan perdebatan.
Novel karya Eduard Douwes Dekker alias Multatuli itu, yang bercerita tentang penjajahan Belanda di bumi Banten ini, kemudian mendorongnya ingin jadi pengarang. Minat terhadap sastra pun semakin tumbuh.