Search results
Laos (bahasa Lao: ລາວ, Lāo [láːw]), dengan nama resmi Republik Demokratik Rakyat Lao (bahasa Lao: ສາທາລະນະລັດ ປະຊາທິປະໄຕ ປະຊາຊົນລາວ), adalah sebuah negara yang terkurung daratan di Asia Tenggara, yang berbatasan dengan Myanmar dan Republik Rakyat Tiongkok di sebelah barat ...
- Story:Laos
Laos adalah sebuah Negara Republik yang dikelilingi oleh...
- Story:Laos
Laos, oficjalnie Laotańska Republika Ludowo-Demokratyczna (Lao, Sathalanalat Paxathipatai Paxaxôn Lao) – państwo w Azji Południowo-Wschodniej, na Półwyspie Indochińskim. Stolicą jest Wientian (700 tys. mieszkańców), główna rzeka Mekong.
Laos adalah sebuah Negara Republik yang dikelilingi oleh daratan dan terletak di bagian utara Semenanjung Indochina. Laos berasal dari kata Lan Xang yang artinya kerajaan gajah. Negara ini adalah satu-satunya Negara di kawasan Asia Tenggara yang tidak memiliki pantai.
Sejarah awal. Penghuni asli Laos adalah orang-orang Austroasiatik, yang hidup dari berburu dan meramu sebelum datangnya masa pertanian. Para pedagang Laos, yang cekatan dalam mengarungi sungai menggunakan kano, menggunakan jalur yang menembus pegunungan terutama sungai-sungai.
Hubungan Indonesia dengan Laos adalah hubungan bilateral antara Indonesia dan Laos. hubungan diplomatik didirikan pada 1957. Indonesia memiliki kedutaan besar di Vientiane, Laos sementara memiliki kedutaan besar di Jakarta.
Luang Prabang atau Louangphabang (bahasa Lao: ຫລວງພະບາງ / ຫຼວງພະບາງ, secara harfiah: dalam menghilangkan Ketakutan Mudra)," adalah sebuah kota di utara-tengah Laos, yang terdiri dari 58 desa yang berdekatan, yang 33 di antaranya merupakan Situs Warisan Dunia UNESCO.
Vientiane (bahasa Lao: ວຽງຈັນ, Viangchan, diucapkan [wía̯ŋ t͡ɕàn]) adalah ibu kota Laos yang terletak di Lembah Mekong. Vientiane merupakan bagian dari prefektur Vientiane (kampheng nakhon Vientiane) dan terletak di perbatasan dengan Thailand. Penduduknya pada tahun 2020 diperkirakan berjumlah 948.447 jiwa. [1]