Yahoo Poland Wyszukiwanie w Internecie

Search results

  1. Kualitas informasi (bahasa Inggris: information quality) adalah sejauh mana informasi secara konsisten dapat memenuhi persyaratan dan harapan semua orang yang membutuhkan informasi tersebut untuk melakukan proses mereka. [1]

  2. 20 sty 2024 · Menurut Teguh Wahyono (2004:7-9), Kualitas informasi (quality of information) sangat dipengaruhi atau ditentukan oleh 3 hal pokok, yaitu relevancy, accuracy dan timelinness. Relevansi (relevancy) Informasi dikatakan berkualitas jika relevan bagi pemakaianya. Informasi akan relevan jika memberikan manfaat bagai pemakainya.

  3. Kualitas informasi yang dipersepsikan oleh pengguna, diukur dengan empat indikator penelitian Bailey dan Pearson yaitu keakuratan informasi (accuracy), ketepatwaktuan (timeliness), kelengkapan informasi (completeness) dan penyajian informasi (format).

  4. Buku ajar ini disusun berdasarkan berbagai referensi dan pengalaman implemantasi yang diperoleh tim penulis tentang kualitas informasi. Buku ini disusun bagi pembaca pemula hingga mahir awal, dengan membangun pengetahuan tentang teori dasar hingga implementasi di beberapa studi kasus.

  5. 24 gru 2015 · Ada 3 hal yang dapat mempengaruhi kualitas informasi. Menurut Agus Mulyanto, 2009 : 247. Kualitas informasi ini sangat dipengaruhi atau ditentukan oleh tiga hal pokok, diantaranya yaitu : Akurasi (Accuracy) Tepat Waktu (Timeliness) Relevansi (Relevancy) Penjelasaan : Akurasi (Accuracy)

  6. 17 lut 2020 · Kualitas Informasi. Kualitas informasi menurut Teguh Wahyudi (2004) sangat dipengaruhi atau ditentukan oleh tiga hal pokok, yaitu relevansi, akurasi dan ketepatan waktu. Berikut makna dari masing-masing hal pokok tersebut, yaitu: 1. Relevansi. Informasi dikatakan berkualitas jika memiliki relevansi dengan kebutuhan pemakainya.

  7. 26 lip 2017 · Sedangkan menurut Tata Sutabri (2012:33) pada buku Analisis Sistem Informasi, kualitas dari suatu Informasi tergantung dari 3 hal, yaitu informasi harus akurat (accurate), tepat waktu (time lines) dan relevan (relevance). Akurat (Accurate) : Informasi harus bebas dari kesalahan-kesalahan dan tidak menyesatkan.