Search results
Akan tetapi, ular (Serpentes) sendiri diklasifikasikan pada cabang klade (Ophidia), yaitu segolongan reptilia-reptilia dengan atau tanpa kaki, bertubuh panjang, dan memiliki fisiologis yang sangat berbeda dengan kadal.
9 wrz 2019 · Ular adalah salah satu hewan reptil yang memiliki ribuan spesies berbeda tersebar di seluruh belahan dunia. Binatang melata satu ini bisa ditemukan di hutan, gunung, sawah, dataran rendah, laut, hingga pemukiman warga sekalipun.
7 maj 2023 · Hewan Reptil adalah salah satu kelas atau kelompok hewan vertebrata yang memiliki ciri-ciri khusus, seperti kulit yang bersisik, bertelur (ovipar), dan bernapas menggunakan paru-paru. Hewan-hewan yang termasuk dalam kelas Reptilia antara lain ular, kadal, biawak, kura-kura, dan kadal buntung.
17 wrz 2023 · Ular diklasifikasikan berdasarkan berbagai faktor seperti ciri fisik, habitat, dan perilakunya. Klasifikasi ini membantu para ilmuwan lebih memahami keanekaragaman spesies ular dan peran ekologisnya.
Ular merupakan kelompok hewan dalam subordo serpentes. Terdapat sekitar 3.400 jenis ular di seluruh dunia, hewan ini dapat ditemukan diseluruh benua kecuali antartika. Ular adalah hewan berdarah dingin yang mampu memakan makanan yang berukuran lebih besar dari badannya sendiri.
Ular laut berperut kuning (Hydrophis platurus) adalah jenis ular dengan sebaran geografis paling luas di dunia. Ular ini dapat ditemukan di sepanjang pantai timur Afrika hingga perairan Nusantara dan Karang Penghalang Besar, hingga pantai barat Benua Amerika bagian tengah.
Ular merupakan kelompok hewan dalam subordo serpentes. Terdapat sekitar 3.400 jenis ular di seluruh dunia, hewan ini dapat ditemukan diseluruh benua kecuali antartika. Ular adalah hewan berdarah dingin yang mampu memakan makanan yang berukuran lebih besar dari badannya sendiri.