Search results
24 mar 2023 · KOMPAS.com - Kerajaan Banten merupakan salah satu kerajaan Islam berpengaruh di Pulau Jawa. Kerajaan yang didirikan pada abad ke-16 ini berpusat di sekitar Teluk Banten, yang sangat strategis dalam mendukung kehidupan perekonomian kerajaan.
16 mar 2022 · Kehidupan Ekonomi Kerajaan Banten. Banten memiliki hubungan ekonomi yang sangat dekat dengan daerah lainnya di Nusantara. Jaringan perdagangan lokal banten mengawali sejarah perdagangan yang mampu menjadikan banten sebagai pusat perniagaan.
25 wrz 2016 · Sejak Banten di-Islamkan oleh Fatahilah (Faletehan) tahun 1527, kehidupan sosial masyarakat secara berangsur- angsur mulai berlandaskan ajaran-ajaran Islam. Setelah Banten berhasil mengalahkan Pajajaran, pengaruh Islam makin kuat di daerah pedalaman.
15 sty 2024 · Fauziyah dalam Pasar pada Masa Kesultanan Islam Banten menyebutkan bahwa Kerajaan Banten berada di wilayah yang strategis. Hal ini memengaruhi kehidupan ekonomi masyarakat setempat. Untuk mengetahui lebih jauh mengenai kehidupan ekonomi Kerajaan Banten, simak selengkapnya dalam artikel berikut.
20 mar 2024 · Kehidupan Ekonomi Kerajaan Banten. Kerajaan Banten sudah disebut di beberapa sumber dari China sejak awal abad ke-15. Pelabuhan Banten dianggap sebagai pelabuhan penting dalam jaringan pelayaran internasional. Karena itu, kehidupan ekonomi Kerajaan Banten kala itu bergantung pada perdagangan internasional. Komoditas utama Kerajaan Banten adalah ...
28 maj 2021 · Pada masa pemerintahan Sultan Maulana Hasanuddin, hal itu dimanfaatkan untuk mengembangkan Banten menjadi bandar perdagangan yang lebih besar. Setelah Sultan Maulana Yusuf berkuasa, menggantikan Maulana Hasanuddin, sektor pertanian juga dikembangkan untuk mendukung perekonomian rakyatnya.
Kerajaan Banten mengalami masa emas ketika dipimpib oleh Abu Fath Abdul Fatah atau terkenal dengan nama Sultan Ageng Tirtayasa. Kemakmuran Kerajaan Banten diakibatkan oleh perkembangan ekonomi berupa perdagangan lada dan perniagaan antar bangsa sejak kekuasaan Hindu-Budha.