Search results
9 lut 2023 · Rechtstaat dan Rule of Law merupakan dua konsep negara hukum yang sama-sama mengacu pada hukum sebagai kekuasaan tertinggi. Hukumlah yang mengatur kekuasaan dan kekuasaan harus tunduk pada hukum.
18 cze 2024 · Negara hukum adalah bentuk kenegaraan yang penyelenggaraan kekuasaan pemerintahannya didasarkan atas norma-norma hukum. Di negara hukum, kekuasaan untuk menjalankan pemerintahan didasarkan pada kedaulatan hukum (supremasi hukum) dan memiliki tujuan untuk menjalankan ketertiban hukum (Mustafa Kamal Pasha, dalam Dwi Winarno, 2006).
Dalam perkembangannya, negara hukum terbagi menjadi empat bagian, yakni negara hukum polis, negara hukum liberal, negara hukum formal, dan negara hukum materil. Berikut penjelasan lebih rinci keempat bagian tersebut.
22 wrz 2021 · Dikutip dari buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan terbitan dari Kemdikbud (2020:58), Friedrich Julius Stahl mengungkapkan ciri-ciri negara hukum (Rechtsstaat) secara umum ada 4, yakni sebagai berikut: Diselenggarakannya peradilan administrasi, bila terjadi suatu perselisihan.
24 cze 2024 · Pada intinya ciri-ciri negara hukum terletak pada supremasi hukum, demokrasi, persamaan dan keadilan di depan hukum. Jika ciri-ciri tersebut diatas ada dan dilaksanakan di suatau negara dengan baik maka akan terwujud negara yang dama dan adil.
1 mar 2022 · Rule of law merupakan konsep dimana segenap lapisan masyarakat dan negara beserta seluruh kelembagaan menjunjung tinggi supremasi hukum yang dibangun diatas prinsip keadilan dan egalitarian. (Baca Juga: Peran dan Tantangan Perempuan dalam Penegakan Rule of Law)
Indonesia merupakan salah satu contoh dari beberapa negara hukum. Hal ini di jelaskan dalam UUD 1945, tepatnya pada pasal 1 ayat 3 yang berbunyi : “negara indonesia adalah negara hukum”. Konsekuensi ketentuan ini adalah bahwa setia sikap, kebijakan, dan perilaku alat negara dan penduduk harus berdasar dan sesuai hukum.