Search results
5 maj 2024 · Kematian tiga Harimau Sumatra (Panthera Tigris Sumatrae) di Gampong Ie Buboh, Kecamatan Meukek, Kabupaten Aceh Selatan, Aceh pada Agustus lalu menjadi duka dunia konservasi. Kematian harimau disebabkan karena terkena jerat.
9 sty 2024 · Harimau diburu untuk diambil seluruh bagian tubuhnya, mulai dari kulit, kumis, kuku, taring, hingga dagingnya. Bagian tubuh harimau dipercaya sebagai jimat dan memiliki kekuatan magis. Hal inilah yang mendorong suburnya permintaan harimau di pasar gelap dan membuat populasi harimau kian menurun.
30 lip 2021 · Tahun 2020, jumlah konflik mencapai 39 kasus yang terjadi di Aceh Singkil, Subulussalam, Aceh Besar, Aceh Tamiang, Aceh Tenggara, Aceh Selatan, Bener Meriah, Aceh Timur, Nagan Raya, Aceh Tengah, dan Aceh Utara. Di tahun ini juga, seekor harimau ditemukan mati akibat racun di Desa Kapa Sesak, Kecamatan Trumon Timur, Kabupaten Aceh Selatan.
6 wrz 2020 · Seperti di Aceh, Sumatra Utara, Sumatra Barat, Riau, Bengkulu, Lampung, dan Sumatra Selatan. Padahal sebenarnya bukan keberadaan harimaunya yang salah, melainkan manusianya yang kerap mengusik kehadiran harimau. Sangat disayangkan memang di tanah kelahirannya, harimau sumatra harus merasa terasingkan dengan manusia Sumatra.
20 wrz 2023 · Dengan hanya beberapa ratus individu yang tersisa di alam liar, diperlukan tindakan segera untuk memastikan kelangsungan hidup mereka. Sebelumnya di Indonesia terdapat tiga jenis harimau di kepulauan sunda yang dianggap satu spesies, yakni Harimau Jawa (Panthera Tigris Sondaica), dan Harimau Bali (Panthera Tigris Balica).
9 mar 2020 · Konflik harimau-manusia di Singgersing, dan Darul Makmur di Kecamatan Sultan Daulat, Kota Subulussalam, Provinsi Aceh, sudah teridentifikasi sejak pertengahan Februari hingga saat ini.
10 maj 2024 · Konservasi harimau sumatera dilakukan melalui beberapa strategi, termasuk mempertahankan populasi dan bentang alam, pembangunan kapasitas dan dukungan, serta penegakan hukum terhadap perburuan liar dan perdagangan satwa liar.