Search results
Berkata yang Baik. Dalam hadits Arbain Nawawi 15 ini, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam memerintahkan orang-orang yang beriman untuk berkata yang baik atau diam. مَنْ كَانَ يُؤْمِنُ بِاللَّهِ وَالْيَوْمِ الآخِرِ فَلْيَقُلْ خَيْرًا أَوْ لِيَصْمُتْ.
6 paź 2017 · Dalam bab ini akan diuraikan isi kandungan al-Qur’an secara garis besar yaitu meliputi : 1. Akidah. Secara etimologi akidah berarti kepercayaan atau keyakinan. Bentuk jamak Akidah (‘Aqidah) adalah aqa’id. Akidah juga disebut dengan istilah keimanan. Orang yang berakidah berarti orang yang beriman (Mukmin).
Sesungguhnya agama yang diridhoi Allah bagi makhlukNya dan Dia mengutus rasul-rasul Nya dengan agama itu, serta tidak menerima selainnya, adalah agama Islam.
8 sie 2024 · Berbicara baik atau diam menjadi perintah yang sangat dianjurkan dalam Islam. Setiap muslim diberi dua pilihan yaitu berbicara baik atau diam dan tidak ada opsi yang ketiga. Jadi, daripada kita mengucapkan hal-hal yang kotor maka sebaiknya diam saja.
1 dzień temu · Al-Qu'an adalah kitab suci yang diturunkan oleh Allah SWT kepada Nabi Muhammad SAW sebagai wahyu yang dapat dijadikan landasan untuk menjalani kehidupan yang berfungsi sebagai pedoman hidup yang mencangkup seluruh aspek kehidupan manusia.Di dalam Al Qur'an banyak sekali ilmu pengetahuan dan petunjuk yang mengandung nilai-nilai yang menjadi dasar bagi umat islam dalam menjalani kehidupan yang ...
Bila seorang muslim berpegang teguh pada Al-Qur’an niscaya dia tidak akan tersesat selama-lamanya. Di dalam Al-Qur’an terdapat beberapa kandungan utama, secara garis besar adalah sebagai berikut: 1. Akidah. Akidah Islam adalah keyakinan yang berdasarkan ajaran Islam dari Al-Qur’an dan Hadits.
Berikut ini adalah isi kandungan Surat An Nisa’ Ayat 8: Islam adalah agama yang mengajarkan kasih sayang, tolong-menolong, dan menyambung silaturahmi. Ayat ini memerintahkan untuk memberikan bagian/sedekah kepada kerabat yang bukan ahli waris, anak-anak yatim, dan orang-orang miskin yang hadir saat pembagian warisan.