Search results
Imodium adalah obat untuk mengatasi diare, baik yang tiba-tiba (akut) maupun yang hilang timbul dalam jangka panjang (kronis), akibat penyakit radang usus. Obat ini hanya dapat diperoleh dengan resep dari dokter. Imodium memiliki kandungan loperamide.
12 maj 2023 · Imodium adalah obat resep dokter yang dosisnya hanya boleh ditentukan oleh dokter. Kamu tidak boleh mengonsumsi obat ini di luar dosis dan aturan pakai yang diberikan oleh dokter, ya! Dosis umumnya didasarkan pada gejala diare yang dialami, yaitu: Diare kronis. Orang dewasa berusia di atas 18 tahun: 2 tablet untuk dosis awal dan 1 tablet ...
10 wrz 2024 · 1. Lodia 2 mg 10 Tablet. Obat diare dewasa pertama yang bisa kamu gunakan adalah Lodia 2 mg 10 Tablet. Dengan kandungan senyawa Loperamid HCl 2 mg, obat ini dapat membantu mengatasi diare akut dan kronis. Dosis penggunaan obat Lodia 2 mg 10 Tablet: Diare akut non spesifik: 2 tablet, diikuti 1 tablet setelah setiap tinja tidak terbentuk.
15 paź 2024 · Pemberian obat Imodium bisa dilakukan untuk pasien dengan keluhan diare akut baik pada orang dewasa maupun anak-anak yang berusia lebih dari 12 tahun. Akan tetapi, pada kasus diare kronik yang berlangsung selama lebih dari satu bulan, obat dengan kandungan Loperamide Hidroklorida ini hanya bisa diberikan kepada orang dewasa.
Mengobati beberapa jenis diare seperti diare akut nonspesifik, diare ringan, sindrom iritasi usus, diare kronis akibat reseksi usus, dan diare kronis sekunder untuk penyakit radang usus. Mengurangi jumlah tinja pada orang yang memiliki ileostomy (re-routing usus melalui lubang bedah di perut).
IMODIUM 2 MG TABLET merupakan obat antidiare dengan kandungan Loperamid HCl 2 mg. Obat ini dapat digunakan untuk mengobati diare akut dan kronis. Dalam menggunakan obat ini HARUS SESUAI DENGAN PETUNJUK DOKTER.