Search results
15 maj 2024 · Dengan ini saya akan menjelajah sejarah bagaimana masyarakat Sunda memandang harimau sebagai sosok yang sakral, jelmaan Sang Raja Agung dan identitas masyarakat Sunda. Bagian I: Sakralisasi...
Secara kultural, masyarakat Sunda cukup akrab dengan maung (harimau). Maung adalah sebutan khusus untuk harimau di wilayah Tatar Sunda. Maung direpresentasikan secara khusus sebagai simbol kekuatan.
30 lip 2019 · Secara kultural, masyarakat Sunda cukup akrab dengan maung (harimau). Maung adalah sebutan khusus untuk harimau di wilayah Tatar Sunda.
14 mar 2017 · Hal ini, salah satunya, yang mendasari keyakinan bahwa Prabu Siliwangi telah bersalin rupa menjadi harimau. Sebagian pendapat menerangkan harimau di sini tidak bermakna harfiah, melainkan lebih merujuk karakter harimau yang diidentifikasi sebagai pemberani dan menyayangi keluarga.
Sebuah legenda Sunda menyebutkan mengenai kisah Pangeran Jayadewata, putra Prabu Anggalarang, raja Kerajaan Galuh, yang memerintah di keraton Surawisesa di kota Kawali. Pangeran Jayadewata juga dikenal dengan gelar Ratu Purana Prebu Guru Dewataprana.
Simbolisasi maung tercermin dalam beberapa Maung adalah sebutan khusus untuk harimau di wilayah Tatar Sunda. Maung direpresentasikan secara khusus sebagai simbol kekuatan.
1 kwi 2024 · Dalam cerita turun-temurun di tatar Sunda, satu, harimau Prabu Siliwangi merupakan pengikut setia yang masuk ke dalam golongan makhluk gaib. Dia ditaklukan oleh Prabu Siliwangi saat mengembara dan bertapa di wilayah Sunda bagian timur.