Search results
4 sty 2019 · Hasil klasifikasi Wilting menunjukkan bahwa Harimau Sunda (Panthera tigris sondaica) hanya dapat ditemukan di Indonesia. Walaupun tampaknya ada pengurangan subspesies harimau di Indonesia, dari tiga subspesies menjadi hanya satu subspesies, kita tetap harus berbangga.
15 maj 2024 · Awal mula harimau menjadi sakral dalam masyarakat Sunda dapat dilacak dari tradisi lisan masyarakat Sunda sendiri. Banyak cerita rakyat dan mitos akan maung dan manusia harimau, salah satunya...
14 mar 2017 · Kita bisa menemukan maung menjadi nama tempat di kawasan Jawa Barat, seperti Cimaung dan Cimacan yang bisa ditemukan di beberapa daerah (Garut, Subang, Banjaran, Cianjur, dll), lambang Kodam Siliwangi, sampai Persib—klub sepakbola kebanggaan warga Jawa Barat dan Sunda yang dijuluki Maung Bandung.
6 lis 2023 · Ketika habitat harimau semakin menyusut, harimau akan masuk ke permukiman warga untuk mencari tempat tinggal. Akibat hal tersebut, manusia malah menyakiti dengan jebakan atau membunuh harimau tersebut karena merasa terancam oleh keberadaannya.
9 sty 2024 · Harimau Sumatera merupakan satwa dilindungi di Indonesia berdasarkan UU Nomor 5 Tahun 1990 tentang Konservasi Sumber Daya Alam Hayati dan Ekosistemnya. Sayangnya, citra Harimau Sumatera yang tangguh dan berwibawa membawa ancaman buruk baginya.
Harimau sumatra adalah populasi Panthera tigris sondaica yang mendiami pulau Sumatra, Indonesia dan satu-satunya anggota subspesies harimau sunda yang masih ber...
3 sie 2022 · Dengan kurang dari 350 yang masih hidup hari ini, harimau Sunda yang agung di pulau-pulau Indonesia adalah harimau paling langka di dunia. Semua hidup di hutan hujan dan hutan rimba Sumatera. Selama 30 tahun terakhir, petani dan penebang telah merambah habitat alami spesies yang terancam punah ini.