Search results
14 gru 2014 · Kereta api lokomif uap pertama kali dibuat oleh George Stephenson pada tahun 1814 yang diberi nama Blucher. Lokomotif ini dapat menarik 8 gerbong kereta berisi 30 ton batu bara dengan kecepatan 6,4 km per jam.
2 kwi 2021 · Sejarah kereta api di dunia mencatat, rel pertama terbuat dari kayu dan digunakan sebagai jalur untuk menarik gerobak yang digunakan pada industri tambang sekitar 1550-an. Baru pada akhir 1760-an rel dari logam mulai digunakan dengan memasang besi cor ke atas rel kayu.
Pada 21 Februari 1804, perjalanan kereta api bertenaga uap pertama di dunia terjadi ketika lokomotif uap tanpa nama milik Trevithick menarik kereta api di sepanjang jalur trem pabrik besi Penydarren, dekat Merthyr Tydfil di Wales Selatan.
23 lip 2019 · Kereta uap tersebut menjadi salah satu andalan Jawa Tengah untuk menarik wisatawan yang ingin mencoba merasakan kembali perjalanan masa lampau sejarah kereta api di Indonesia. Tidak jauh dari Stasiun Gundih, ada sebuah bangunan dan oleh penduduk setempat disebut gedung papak (datar atau rata).
Unduh photo Kereta Api Kuno Transportasi gratis dari pustaka Pixabay yang luas dengan stok gambar, video, dan musik bebas royalti.
19 lut 2020 · SOLO, KOMPAS.com - PT Kereta Api Indonesia (KAI) meresmikan lokomotif uap kuno buatan Hanomag Hannover, Linden, Jerman tahun 1921 sebagai kereta wisata di Solo, Jawa Tengah, Minggu (16/2/2020). Peresmian lokomotif uap dilakukan secara simbolis dengan pemotongan pita rangkaian bunga oleh Dirut PT KAI Edi Sukmoro dan Wakil Wali Kota Surakarta ...
21 wrz 2021 · Stasiun kereta api di Jakarta merupakan salah satu saksi bisu yang menjadi peninggalan Belanda untuk Indonesia. Di zaman itu, kereta apinya seperti apa, ya? Beberapa stasiun yang ada di Jakarta terdaftar dalam cagar budaya yang mesti dilindungi. Sederet sejarah mewarnai bangunan stasiun yang menjadi gambaran kehidupan kita pada zaman dahulunya.