Search results
Tujuan utama kajian ini adalah: (1) mengevaluasi komposisi dan konfigurasi pemanfaatan tanah paya secara spasial berdasarkan data geospasial multi-temporal di Surabaya dan sekitarnya, (2) mengevaluasi fragmentasi spasial sebagai akibat dari bentuk, struktur dan pola pemanfaatan tanah paya di Surabaya dan sekitarnya, (3) menyusun konsep model ...
Tanah memiliki dua fungsi dalam kaitannya dengan penggunaannya yaitu fungsi ekonomi dan fungsi sosial. Kedua fungsi tersebut mensyaratkan tatanan penggunaan yang sinergi tanpa ada kepentingan pihak lain yang dikorbankan. Dalam konteks pembangunan, Harsono (1992) dalam Utomo, dkk. (1992)
Simbol Peta: Representasi visual dari berbagai fitur geografis, seperti bangunan atau jalan, yang disesuaikan dengan standar umum agar mudah dipahami. Warna Peta: Warna membantu mengklasifikasikan informasi, seperti hijau untuk hutan, biru untuk air, dan coklat untuk pegunungan. Tipe Garis: Menggambarkan fitur berbeda seperti batas wilayah atau ...
Membuat saluran limbah rumah tangga yang disesuaikan dengan kondisi lingkungan. Melaksanakan ketentuan kegiatan perubahan penggunaan tanah agar tidak menimbulkan dampak negatif terhadap lingkungan disekitarnya. Ikut menciptakan suasana lingkungan yang sehat, rapi, aman, sejahtera dan indah (serasi).
pemekaran wilayah kota. Pemanfaatan tanah di pinggiran kota yang dulu sebagai lahan memenuhi kebutuhan sehari-hari seperti lahan pertanian dan pertambakan saat ini beralih fungsi sebagai perumahan elit dengan harga jual tinggi. Lahan-lahan y merupakan wujud struktural dan fungsi baik yang dijadikan perumahan bukan hanya ang
Alih fungsi lahan juga dapat terjadi oleh karena kurangnya insentif yang diberikan kepada petani lahan serta proses urbanisasi yang berdampak pa-da meluasnya aktivitas-aktivitas di daerah perkotaan. Perlindungan lahan pertanian pangan me-rupakan upaya yang tidak terpisahkan dari reforma agraria.
asarkan hasil penelitian diketahui bahwa pengalihfungsian tanah pertanian menjadi perumahan dilakukan sudah sesuai dengan ketentuan Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Semarang. Namun, apabila ditinjau dari segi Tata Guna Tanah pelaksanaan alih fungsi tanah tersebut tidak sesuai karena tanah yang dialihfungsikan tersebut adalah tanah pertanian yang ...