Search results
29 sty 2019 · Society 5.0, menurut Kantor Kabinet Jepang, didefinisikan sebagai sebuah masyarakat yang berpusat pada manusia yang menyeimbangkan kemajuan ekonomi dengan penyelesaian masalah sosial melalui sistem yang sangat mengintegrasikan ruang maya dan ruang fisik.
6 lip 2020 · Pada tahun 2016, sebuah inisiatif yang disebut “Masyarakat 5.0” atau “Society 5.0” diusulkan oleh Kabinet Jepang dalam Rencana Dasar Sains dan Teknologi ke-5, dengan visi untuk menciptakan “Masyarakat Super Cerdas” (MSC).
22 kwi 2019 · Langkah Jepang yang sudah menuju ke arah Masyarakat (Society) 5.0 ini tersurat dalam pidato Perdana Menteri Jepang, Sinzo Abe, di pertemuan tahunan World Economic Forum di Davos, Swiss yang dihelat pada pekan ketiga Januari 2019 kemarin.
22 sie 2023 · Konsep Society 5.0 pertama kali dicetuskan di Jepang pada tahun 2015. Society 5.0 merupakan kelanjutan dari fase perkembangan manusia, dari era berburu dan meramu, masyarakat agrikultur, masyarakat industrialisasi, hingga masyarakat informasi.
24 sty 2022 · Dalam rangka mengantisipasi tren global tersebut, “Society 5.0″ diperkenalkan sebagai konsep utama atau inti di Rencana Dasar ke-5 Sains dan Teknologi, yang diadopsi oleh Kabinet Jepang pada Januari 2016. Era Society 5.0 diidentifikasi sebagai bagian dari salah satu strategi pertumbuhan di Jepang.
18 lut 2019 · Bagian Dari Abenomics. Untuk mengatasi masalah tersebut, sejak tahun 2012, Shinzo Abe mengeluarkan serangkaian kebijakan untuk memperbaiki kembali perekonomian Jepang. Kebijakan-kebijakan dari Shinzo Abe tersebut sering disebut sebagai Abenomics (termasuk “Society 5.0”).
20 maj 2021 · Konsep society 5.0 yang dicetuskan di Jepang lebih mendorong terhadap peranan manusia dalam mengatasi paradigma dari kemajuan revolusi industri 4.0.