Search results
5 sty 2020 · Berikut ini adalah beberapa pendapat menurut para ahli, yang mendefinisikan mengenai XAMPP. Menurut Hidayatullah XAMPP merupakan web server yang mudah digunakan yang dapat melayani tampilan halaman web yang dinamis dan dapat diakses secara lokal menggunakan web server local (localhost).
Pengertian XAMPP menurut Apache Friends, XAMPP adalah kompilasi perangkat lunak bebas yang digunakan sebagai sebuah server yang berdiri sendiri, yang dikembangkan oleh “Kai ‘Oswald’ Seidler dan Kay Vogelgesang”.
18 mar 2024 · XAMPP adalah aplikasi yang memfasilitasi pengembang web dalam menguji dan mengembangkan website secara lokal. Dengan menggunakan XAMPP, pengembang dapat menciptakan lingkungan server web di komputer mereka sendiri dan melakukan pengujian secara offline sebelum mempublikasikan websitenya.
Nama XAMPP merupakan singkatan dari X (tempat sistem operasi apapun), Apache, MySQL, PHP dan Perl. Program ini tersedia dalam GNU General Public License dan bebas , merupakan web server yang mudah digunakan yang dapat melayani tampilan halaman web yang dinamis.
4 lip 2022 · XAMPP adalah software gratisan dan open source, serta dapat diinstall di berbagai platform, seperti Windows, Linux, maupun OS X. Oh ya, XAMPP adalah sebuah web server full package atau standalone, yang mana dapat berdiri sendiri.
Fungsinya adalah sebagai server yang berdiri sendiri , yang terdiri atas program Apache HTTP Server, MySQL database, dan penerjemah bahasa yang ditulis dengan bahasa pemrograman PHP dan Perl. Nama XAMPP merupakan singkatan dari X (tempat sistem operasi apapun), Apache , MySQL , PHP dan Perl .
17 cze 2024 · Pengertian xampp menurut para ahli. Menurut Nugroho (2013:1), “XAMPP adalah paket program web lengkap yang dapat Anda pakai untuk belajar pemrograman web, khususnya PHP dan MySQL” Menurut Buana (2014:4), “XAMPP adalah perangkat lunak opensource yang diunggah secara geratis dan bisa dijalankan di semua semua operasi seperti