Search results
8 sie 2022 · Salah satu yang menjadi incaran adalah kayu trembesi yang dinilai lebih ekonomis dibanding kayu jati atau jenis lainnya. Namun, sebelum menggunakan kayu ini, sebaiknya ketahui apa itu kayu trembesi, manfaat, serta kelebihan dan kekurangannya. Simak ulasan lengkapnya di sini.
Kenali kayu trembesi sebagai alternatif kayu jati masa kini yang awet, murah & terlihat indah. Ketahui karakteristik, plus minus, manfaat dan harganya.
20 mar 2024 · Secara berat, kayu trembesi memiliki bobot yang setara dengan kayu Akasia dan kayu Jati. Rata-rata, bobotnya mencapai 0,6 kg per meter kubik, sehingga masuk dalam kategori kayu berat. Dalam hal daya tahan dan keawetan, kayu trembesi termasuk dalam kelas IV.
12 lut 2024 · Kayu trembesi merupakan kayu dari pohon yang bergenus Albizia. Kayu jenis ini cukup mudah ditemukan di Indonesia, tepatnya di kawasan Jawa, Kalimantan, Maluku, Sulawesi, dan Nusa Tenggara. Bahkan, trembesi ini bisa tumbuh dalam waktu cepat, tidak seperti pohon jati yang harus menunggu puluhan tahun.
Di dalam artikel ini, kita akan membahas semua yang perlu Anda ketahui tentang kayu trembesi. Dari sumber kayu, kegunaan, manfaat, dan bagaimana merawatnya, semuanya akan kami jelaskan secara detail. Apa itu Kayu Trembesi? Kayu Trembesi adalah jenis kayu yang berasal dari pohon trembesi.
26 gru 2021 · Kayu suar atau trembesi menjadi salah satu yang paling populer di Nusantara yang mudah tumbuh dan mudah dijumpai di hampir seluruh pulau di negeri ini termasuk di Jawa, Kalimantan, Maluku, Sulawesi, dan juga Nusa Tenggara. Pohon trembesi memang menjadi salah satu yang khas di wilayah tropis seperti Indonesia.
9 lip 2024 · Di market place, kayu trembesi bisa diperoleh preorder dengan berbagai harga dan ukuran. Papan kayu trembesi ukuran 50x90x4 cm bisa dibeli dengan harga Rp 270 ribu. Sedangkan untuk ukuran 200x75x7 cm dalam kondisi solid, utuh, dan unfinish dapat diperoleh seharga Rp 1,6 juta.