Search results
17 mar 2024 · Cinta dalam Alkitab mengajarkan agar setiap orang saling mengasihi dan memperlakukan orang lain dengan kasih. Ini terkandung dalam perintah Tuhan Yesus Kristus dalam Injil Matius 22:39, “Dan yang kedua, yang sama pentingnya, adalah: Kasihilah sesamamu manusia seperti kamu mengasihi dirimu sendiri.”
5 sie 2024 · Cinta merupakan tema sentral dalam Alkitab. Tuhan menunjukkan kasih-Nya kepada manusia melalui berbagai cara dan peristiwa yang tercatat dalam kitab suci. Berikut adalah 7 ayat Alkitab tentang cinta yang akan membuat Anda merasa dikasihi oleh Tuhan.
Jadi, apakah Anda ingin memahami kasih Tuhan lebih dalam, menginginkan untuk berbagi cinta dengan orang lain, atau mencari kenyamanan dalam pelukan cinta tanpa syarat, ayat-ayat Alkitab tentang cinta ini adalah harta karun kebijaksanaan ilahi untuk membimbing Anda dalam perjalanan Anda.
10 lut 2020 · Hasilnya dapat dirangkum sebagai berikut: “Cinta adalah hal yang indah. Di dalamnya, ada keseimbangan, komitmen dan penerimaan terhadap satu sama lain, serta perjuangan untuk tetap saling percaya.”. Namun kenyataannya, tak sedikit orang yang menunjukkan cinta dengan cara yang tidak sewajarnya.
3 cze 2021 · Alkitab mengajarkan banyak hal tentang cinta kasih baik kepada Tuhan maupun kepada sesama manusia lewat berbagai ayat alkitab tentang cinta kasih. Ayat-ayat tersebut bisa dijadikan pedoman untuk diterapkan di dalam kehidupan sehari-hari.
13 lut 2022 · Alkitab berkata bahwa ‘Allah adalah kasih’ ( 1 Yohanes 4: 8). Yesus sendiri menempatkan cinta dalam perspektif, “Tidak ada kasih yang lebih besar dari pada kasih seorang yang memberikan nyawanya untuk sahabat-sahabatnya.”. ( Yohanes 15: 13) Tuhan menghidupkan cinta untuk kita.
Asal Mula Cinta. Alkitab menunjukkan bahwa cinta/kasih itu berasal dari Allah. Bahkan, Alkitab mengatakan "Allah adalah kasih." Cinta adalah salah satu ciri utama dari Allah. Demikian juga, Allah telah menganugerahi kita dengan kapasitas/kemampuan untuk mencintai/mengasihi, karena kita diciptakan menurut gambar-Nya.