Search results
Ilmu ekonomi memiliki dua cabang ilmu, yaitu makroekonomi yang membahas pada kinerja perekonomian dalam skala yang besar dan secara keseluruhan (agregate) berfokus pada masalah pertumbuhan ekonomi, tingkat inflasi, pengangguran dan arus perdagangan internasional. Cabang lainnya adalah mikroekonomi membahas secara detail dari
Pada mata kuliah ini berisikan konsep-konsep dasar ekonomi. Khususnya pada teori ekonomi makro, sehingga mampu melandasi mata kuliah berikutnya. Pembahasan meliputi pengukuran kegiatan ekonomi, ekonomi moneter, fiskal, pertumbuhan dan pembangunan ekonomi.
Buku Pengantar Ekonomi Makro ini cukup bagus untuk dibaca dalam memahami konsep Ekonomi Makro tingkat dasar menjelaskan secara tuntas tentang: BAB-1 EKONOMI MAKRO DAN RUANG LINGKUP BAB-2 PENDAPATAN NASIONAL BAB-3 PENAWARAN DAN PERMINTAAN AGREGATE BAB-4 PASAR KOMODITI DAN KURVA IS BAB-5 PASAR UANG DAN KURVA LM BAB-6 ANALISIS KURVA IS-LM
alam modul ini akan dibahas konsep dasar ekonomi makro, jenis-jenis pasar yang meliputi pasar tenaga kerja ( labor market ), pasar komoditas ( commodity market ), dan pasar keuangan ( financial market ).
kehidupan sehari-hari. Buku ini dirancang dengan tujuan untuk menyajikan konsep-konsep fundamental ekonomi makro secara jelas dan sistematis, sehingga pembaca dapat memperoleh wawasan yang komprehensif mengenai prinsip-prinsip yang membentuk perekonomian.
bisnis dan para pemerhati makroekonomika. Dengan dasar makroekonomi yang ada dan fenomena ekonom makro nyata yang dihadapi, seorang mahasiswa dapat memahami dasar lo-gika makroekonomika dan menganalisis permasalahan eko - nomi yang ada dengan sederhana dan komprehensif. Buku ini memberikan bekal pengetahuan dasar makro-
1 sty 2021 · Ekonomi makro juga berfokus pada laju pertumbuhan ekonomi atau produk domestik bruto (PDB), yang merepresentasikan jumlah total barang dan jasa ya ng diproduksi dalam suatu perekonomian negara.